Indah P

06 Mei 2022 04:14

Iklan

Iklan

Indah P

06 Mei 2022 04:14

Pertanyaan

Di bawah pimpinan Nurullah (Fatahillah), Demak berhasil mengalahkan Portugis dan Pajajaran pada .... a. 1525 M b. 1526 M c. 1527 M d. 1537 M e. 1536 M


3

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

F. Rosalina

06 Mei 2022 13:27

Jawaban terverifikasi

Hallo Indah, kakak bantu jawab ya Jawabannya adalah C. Yuk simak penjelasan berikut ini Fatahillah yang disebut juga Faletehan, merupakan Panglima Pasukan Cirebon yang bersekutu dengan Demak dan berhasil menjadi penguasa Sunda Kelapa dari kekuasaan Portugis pada tanggal 22 Juni tahun 1527 kemudian diganti namanya menjadi Jayakarta yang artinya kota kemenangan. Fatahillah membenci Portugis, karena mereka dengan bantuan syahbandarnya menaklukkan kota kelahirannya, yaitu Pasei di Aceh (Sumatera) pada tahun 1521. Jadi, jawabannya adalah C. Semoga membantu ya.


Iklan

Iklan

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Apakah dampak perang dunia II terhadap kehidupan politik dunia?

300

5.0

Jawaban terverifikasi