Putri G

29 September 2023 09:17

Iklan

Putri G

29 September 2023 09:17

Pertanyaan

Di bawah ini yang merupakan ciri-ciri benda padat adalah .... a. menempati seluruh ruang b. menekan ke segala arah c. bentuknya tetap d. permukaannya selalu mendatar

8 dari 10 siswa nilainya naik

dengan paket belajar pilihan

Habis dalam

00

:

12

:

31

:

37

Klaim

3

3

Jawaban terverifikasi

Iklan

Nanda R

Community

29 September 2023 09:19

Jawaban terverifikasi

jawabannya adalah C. ciri-ciri benda padat yaitu: Pertama, benda padat memiliki bentuk yang tetap. Kedua, benda padat memiliki ukuran yang tetap meski sudah dipindahkan ke tempat lain. Contohnya, buku adalah benda padat. Buku akan memiliki bentuk dan ukuran yang tetap meski sudah dipindahkan dari tas ke atas meja.


Iklan

Vincent M

Community

29 September 2023 09:27

Jawaban terverifikasi

Ciri-ciri benda padat adalah: c. bentuknya tetap Jadi, jawaban yang benar adalah pilihan C. Benda padat memiliki bentuk tetap, yang berarti bentuknya tidak mudah berubah dan tetap seperti awalnya tanpa adanya pengaruh eksternal yang signifikan


Kevin L

Gold

29 September 2023 10:34

Jawaban terverifikasi

Penjelasan: Ciri-ciri benda padat adalah sebagai berikut: (a) Benda padat tidak menempati seluruh ruang. Benda padat memiliki volume tetap dan bentuk yang tetap. (b) Benda padat tidak menekan ke segala arah. Benda padat memiliki kekakuan dan tidak mudah berubah bentuk. (c) Bentuk benda padat tetap. Benda padat memiliki bentuk yang tidak mudah berubah, kecuali jika diberikan gaya yang cukup besar. (d) Permukaan benda padat tidak selalu mendatar. Permukaan benda padat dapat memiliki berbagai bentuk dan kemiringan. Jadi, ciri-ciri benda padat yang benar adalah (c) bentuknya tetap.


Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

Roboguru Plus

Dapatkan pembahasan soal ga pake lama, langsung dari Tutor!

Chat Tutor

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Iklan