Lubna K

22 Februari 2022 19:21

Iklan

Lubna K

22 Februari 2022 19:21

Pertanyaan

deskripsikan fungsi uang sebagai alat pemindah kekayaan

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

03

:

33

:

39

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

B. Setiawan

Mahasiswa/Alumni UIN Sumatera Utara

25 Februari 2022 04:55

Jawaban terverifikasi

Halo Lubna, kakak bantu jawab yaa :) Jawaban: Uang sebagai alat pemindah kekayaan artinya uang digunakan untuk memindahkan barang yang secara fisiknya tidak bisa dipindahkan seperti rumah ke daerah lain. Caranya yakni dengan menjual rumah tersebut dan kemudian uang hasil penjualan itu digunakan untuk membeli rumah di daerah lainnya. Penjelasan: Uang adalah segala sesuatu yang diterima secara umum sebagai alat tukar menukar. Salah satu satu fungsi uang adalah sebagai alat pemindah kekayaan. Ini merupakan fungsi turunan uang. Uang sebagai pemindah kekayaan digunakan untuk 'memindahkan' suatu barang yang secara fisik tidak mungkin bisa dipindahkan seperti rumah dan tanah. Misalnya A memiliki rumah di daerah X. Suatu ketika A ingin pindah ke daerah Y. A kemudian menjual rumahnya dan kemudian uang hasil penjualan rumah tersebut digunakannya untuk membeli rumah lainnya di daerah Y. Dengan demikian, uang sebagai alat pemindah kekayaan artinya uang digunakan untuk memindahkan barang yang secara fisiknya tidak bisa dipindahkan seperti rumah ke daerah lain. Caranya yakni dengan menjual rumah tersebut dan kemudian uang hasil penjualan itu digunakan untuk membeli rumah di daerah lainnya. Semoga dapat membantu. Terima kasih sudah bertanya dan terus gunakan Roboguru untuk membantu kamu ya!


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Salah satu faktor penghambat perdagangan internasional adalah ....

31

5.0

Jawaban terverifikasi