Nadya S

28 Januari 2023 10:46

Iklan

Nadya S

28 Januari 2023 10:46

Pertanyaan

Data basil tes kecakapan siswa kelas VIII SMP Dian Ilmu tercatat sebagai berikut. 94 86 120 124 102 100 104 107 101 137 96 110 86 84 114 78 140 128 112 98 133 115 82 99 125 91 84 148 130 132 136 113 94 128 100 152 121 144 107 133 Berapa interval kelas pada tabel distribusi frekuensi di atas?

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

05

:

56

:

06

Klaim

3

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

S. Zulaihah

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Surabaya

22 Agustus 2023 14:19

Jawaban terverifikasi

Jawaban yang benar adalah 11. Panjang interval suatu data distribusi frekuensi dapat ditentukan dengan langkah-langkah sebagai berikut. 1. Mengurutkan data dari data terkecil hingga data terbesar. 2. Menentukan jangkauan (rentangan) dengan rumus: Jangkauan = data terbesar - data terkecil 3. Menentukan jumlah kelas menggunakan aturan Sturges: k = 1 + 3,3 log n dimana: k = jumlah kelas n = banyaknya data 3. Menentukan panjang kelas (interval kelas) dengan rumus: P = jangkauan / jumlah kelas dimana P adalah panjang kelas. Data diatas jika diurutkan dari data terkecil ke data terbesar adalah sebagai berikut. 78, 82, 84, 84, 86, 86, 91, 94, 94, 96, 98, 99, 100, 100, 101, 102, 104, 107, 107, 110, 112, 113, 114, 115, 120, 121, 124, 125, 128, 128, 130, 132, 133, 133, 136, 137, 140, 144, 148, 152 Banyak data = 40 ▪︎ Jangkauan = data terbesar - data terkecil = 152 - 78 = 74 ▪︎ Jumlah kelas (k) = 1 + 3,3 log n = 1 + 3,3 log 40 = 1 + 3,3 × 1,602 = 1 + 5,287 = 6,287 = 7 (pembulatan ke atas) ▪︎ panjang interval kelas (P) = jangkauan / jumlah kelas = 74/7 = 10,57 = 11 (pembulatan ke atas) sehingga kelas-kelas intervalnya adalah sebagai berikut. 78 - 88 89 - 99 100 - 110 111 - 121 122 - 132 133 - 143 144 - 154 Jadi, interval kelas pada data distribusi frekuensi di atas adalah 11.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Tentukan Jenis Pola Bilangan Berikut! d. 1, 3, 5, 7

339

5.0

Lihat jawaban (5)