Youuu Y

26 April 2024 14:43

Iklan

Iklan

Youuu Y

26 April 2024 14:43

Pertanyaan

Dalam suatu hari seorang pedagang berhasil menjual sandal dan Sepatu sebanyak 12 pasang. Uang yang diperoleh dari hasil penjualan tersebut adalah Rp 300.000,00. Jika harga sepasang sandal Rp 20.000.00 dan harga sepasang Sepatu Rp 30.000,00. Jika harga sepasang sandal x dan harga sepasang Sepatu y. Tentukan: a. model PLDVnya b. Nilai x dan nilai y mohon bantuannya kakaa!


8

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

Sumber W

Silver

26 April 2024 22:21

Jawaban terverifikasi

<p>a. Model PLDV</p><p>x = sepasang sandal dan y = sepasang sepatu maka persamaannya</p><ul><li>x + y = 12 &nbsp; &nbsp; &nbsp; &nbsp; &nbsp; &nbsp; &nbsp; &nbsp; &nbsp; &nbsp; &nbsp; &nbsp; &nbsp; &nbsp; &nbsp; &nbsp; &nbsp; &nbsp; &nbsp; &nbsp; &nbsp; &nbsp; &nbsp; &nbsp; &nbsp; &nbsp; &nbsp; (1)</li><li>20.000x + 30.000y = 300.000 &nbsp; &nbsp; &nbsp; &nbsp; &nbsp; &nbsp; &nbsp; &nbsp; (2)</li></ul><p>&nbsp;</p><p>b. Mencari nilai x dan y</p><p>x + y = 12 ---&gt; x = 12 - y &nbsp; &nbsp; &nbsp; &nbsp; &nbsp; &nbsp; &nbsp; &nbsp; &nbsp; &nbsp; &nbsp; &nbsp; &nbsp; &nbsp; &nbsp; &nbsp; (3)</p><p>Substitusikan x = 12 - y ke persamaan (2)</p><p>20.000x + 30.000y = 300.000 &nbsp;&nbsp;</p><p>20.000(12 - y) + 30.000y = 300.000 &nbsp;&nbsp;</p><p>240.000 &nbsp;- 20.000y + 30.000y = 300.000</p><p>10.000y = 300.000 - 240.000</p><p>10.000y = 60.000</p><p>y = 60.000 : 10.000</p><p>y = 6</p><p>&nbsp;</p><p>Substitusikan y = 6 ke persamaan (3)</p><p>x = 12 - y</p><p>x = 12 - 6</p><p>x = 6</p><p>&nbsp;</p><p>Nilai x = 6 dan y = 6</p><p>jadi, banyak sandal = 6 pasang dan sepatu = 6 pasang</p><p>&nbsp;</p><p>&nbsp; &nbsp;&nbsp;</p>

a. Model PLDV

x = sepasang sandal dan y = sepasang sepatu maka persamaannya

  • x + y = 12                                                       (1)
  • 20.000x + 30.000y = 300.000                 (2)

 

b. Mencari nilai x dan y

x + y = 12 ---> x = 12 - y                                 (3)

Substitusikan x = 12 - y ke persamaan (2)

20.000x + 30.000y = 300.000   

20.000(12 - y) + 30.000y = 300.000   

240.000  - 20.000y + 30.000y = 300.000

10.000y = 300.000 - 240.000

10.000y = 60.000

y = 60.000 : 10.000

y = 6

 

Substitusikan y = 6 ke persamaan (3)

x = 12 - y

x = 12 - 6

x = 6

 

Nilai x = 6 dan y = 6

jadi, banyak sandal = 6 pasang dan sepatu = 6 pasang

 

    


Iklan

Iklan

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Harga minuman A dan minuman B berturut-turut adalah Rp 2.500,00 per botol dan Rp 3.000,00 per botol. Seorang pedagang hanya memiliki modal Rp. 1.350.000,00 dan ia ingin menjual lebih dari 500 botol minuman. Jika x menyatakan banyak minuman A dan y menyatakan banyak minuman B. Maka model matematika dari pernyataan tersebut adalah ….

2

5.0

Jawaban terverifikasi