Sanjaya S

10 Mei 2022 21:03

Iklan

Iklan

Sanjaya S

10 Mei 2022 21:03

Pertanyaan

Dalam perjuangannya, SI mampu menggalang kekuatan melawan kolonialisme Barat dan mendapat dukungan dari rakyat kecil. Dukungan tersebut diberikan karena... a. pergerakan SI bertujuan melawan penindasan rasial b. perjuangan SI dilandasi solidaritas antar umat Islam c. kegiatan SI terpusat pada kepentingan golongan Islam d. pergerakan SI dil akukan dengan jalan perdamaian e. rapat-rapat Sl berhasil menarik perhatian massa


2

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

A. Listiawan

Mahasiswa/Alumni Universitas Sriwijaya

29 Juli 2022 07:46

Jawaban terverifikasi

Jawabannya, b. perjuangan SI dilandasi solidaritas antar umat Islam Sarekat Islam merupakan organisasi politik pertama di Indonesia pada awalnya adalah perkumpulan pedagang-pedagang Islam. Selanjutnya keadaan politik dan sosial mendukung SI dijadikan organisasi yang tampil di perpolitikan, maka SDI berubah nama dijadikan SI atau Sarekat Islam. Salah satu inti pergerakan Sarekat Islam yaitu SI (Sarekat Islam) menaruh perhatian luhur terhadap unsur-unsur politik dan menentang ketidakadilan serta penindasan yang dilakukan oleh pemerintah kolonial terhadap pribumi. Kesimpulannya Sarekat Islam mendapatkan dukungan dari masyarakat kecil karena (b) perjuangan SI dilandasi solidaritas antar umat Islam


Iklan

Iklan

Angel J

04 Maret 2024 03:09

Dampak sikap sarekat islam


lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Apakah dampak perang dunia II terhadap kehidupan politik dunia?

420

5.0

Jawaban terverifikasi