Naila H

08 Juni 2022 09:51

Iklan

Iklan

Naila H

08 Juni 2022 09:51

Pertanyaan

Dalam Kamus Besar Bahasa Indonesia, kekerasan didefinisikan sebagai perbuatan seseorang atau kelompok yang menyebabkan cedera. dan kerusakan fisik maupun barang orang lain. Namun, pandangan menurut kaum humanis berbeda.Kekerasan menurut kaum humanis adalah . . . . A. suatu bentuk mencederai orang lain dengan sengaja dan tanpa belas kasih B. tindakan membiarkan atau menjerumuskan seseorang dalam sebuah kekerasan juga merupakan suatu bentuk kekerasan C. tindakan membiarkan suatu kelompok mencederai kelompok lain dengan tujuan yang jelas D. suatu tindakan yang merugikan orang lain baik dari sisi materi maupun fisik


3

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

A. Nadhira

08 Juni 2022 14:20

Jawaban terverifikasi

Jawaban: B. Tindakan membiarkan atau menjerumuskan seseorang dalam sebuah kekerasan juga merupakan suatu bentuk kekerasan PEMBAHASAN Konflik dapat diartikan sebagai sebuah pertentangan dalam suatu masyarakat yang tidak selalu memunculkan kekerasan. Akan tetapi, terjadinya kekerasan bisa disebabkan oleh adanya konflik terlebih dahulu. Kekerasan menjadi bentuk usaha penguasaan untuk memenangkan posisi dalam sebuah konflik dengan menindas pihak yang lemah. Bagi kaum humanis, tindakan membiarkan atau menjerumuskan seseorang dalam sebuah kekerasan juga merupakan bentuk kekerasan. Sebagai contoh, bagi kaum humanis, tindakan membiarkan teman ketika mendapat tindak kekerasan dari teman sebaya lain termasuk ke dalam bentuk kekerasan. Kekerasan seperti itu digolongkan sebagai kekerasan tidak langsung (indirect violence). Dengan demikian, jawaban yang benar adalah B.


Iklan

Iklan

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Apa yang dimaksud empati? berikan contohnya

18

0.0

Jawaban terverifikasi