Aning A

16 Januari 2022 13:59

Iklan

Aning A

16 Januari 2022 13:59

Pertanyaan

Dalam BUMN pemerintah berkedudukan sebagai ...... saham dari permodalan badan usaha dan ...... dilakukan oleh alat perlengkapan negara yang berwenang.

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

01

:

50

:

27

Klaim

3

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

Y. Lutfiyyah

Mahasiswa/Alumni Universitas Brawijaya

25 Januari 2022 14:44

Jawaban terverifikasi

Halo, Aning. Kakak bantu jawab soalnya yaa :D Jawaban: Pemilik dan rapat umum pemegang saham. Pembahasan: Dalam Undang-Undang Nomor 45 Tahun 2005 Tentang Pendirian, Pengurusan, Pengawasan, dan Pembubaran Badan Usaha Milik Negara Pasal 1 menyebutkan bahwa terdapat menteri yang ditunjuk untuk mewakili Pemerintah selaku rapat umum pemegang saham dalam hal seluruh modal Persero dimiliki negara dan sebagai pemegang saham pada Persero dalam hal sebagian modal Persero dimiliki oleh negara, serta sebagai pemilik modal pada Perum. Dalam hal ini, pemerintah yang diwakili oleh menteri berperan sebagai pemilik saham Persero dan Perum yang dimiliki oleh negara, rapat umum pemegang saham yang merupakan organ persero yang memiliki kekuasaan tertinggi dan memegang segala wewenang yang tidak diserahkan kepada dewan direksi dan komisaris dilakukan oleh menteri selaku perwakilan pemerintah juga Dengan demikian, jawaban pada soal tersebut adalah pemilik dan rapat umum pemegang saham. Semoga dapat membantu Aning, have a nice day!


Iklan

Putra A

06 Oktober 2023 03:48

BUMN yang berbentuk perseroan terbatas yang modalnya terbagi atas...... Yang seluruh atau paling sedikit...... Saham nya dimiliki negara


Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Salah satu faktor penghambat perdagangan internasional adalah ....

31

5.0

Jawaban terverifikasi