Friska A

26 Juli 2020 21:58

Iklan

Friska A

26 Juli 2020 21:58

Pertanyaan

daerah di indonesia yang termasuk teori sentral k3, k4, dan k7

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

01

:

52

:

22

Klaim

2

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

R. Diah

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Malang

31 Desember 2021 21:33

Jawaban terverifikasi

Halo Friska, kakak bantu jawab ya a. Tempat sentral berhirarki K3 adalah pusat pelayanan yang berupa pasar yang selalu menyediakan kebutuhan barang-barang konsumsi bagi masyarakat yang tinggal di sekitarnya. Tempat sentral K3 disebut juga sebagai kasus pasar optimal. Tempat sentral ini ini dapat mempengaruhi 1/3 bagian dari wilayah di sekitarnya yang berbentuk hexagonal. b. Tempat sentral berhierarki K4 adalah tempat sentral yang memberikan kemungkinan jalur lalu lintas yang paling efisien kepada daerah di sekitarnya. Tempat sentral K4 disebut juga sebagai situasi lalu lintas optimum. Tempat sentral ini dapat mempengaruhi 1/2 bagian dari wilayah lain di sekitarnya yang berbentuk hexagonal. c. Tempat sentral berhierarki K7 disebut juga sebagai situasi administrasi optimum. Tempat sentral ini dapat mempengaruhi seluruh bagian dari wilayah lain di sekitarnya dan wilayahnya sendiri Semoga membantu ya!


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Dampak apa sajakah yang ditimbulkan dari perencanaan tata ruang ibukota Indonesia di Pulau Kalimantan?

1

5.0

Jawaban terverifikasi