Chieesa N

17 Maret 2022 04:02

Iklan

Chieesa N

17 Maret 2022 04:02

Pertanyaan

Contoh tindakan yang menunjukkan penghormatan dan toleransi atas keberagaman adalah a. memberi kesempatan kepada orang lain untuk melaksanakan ibadah b. berteman tanpa membedakan agama yang dianut c. memaafkan kesalahan teman yang seagama d. menghilangkan perbedaan agama

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

07

:

34

:

37

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

S. Suryanti

Mahasiswa/Alumni Universitas Tarumanagara

20 Maret 2022 06:41

Jawaban terverifikasi

Halo Chieesa N, kakak bantu jawab ya. Jawaban soal diatas adalah B. Berteman tanpa membedakan agama yang dianut. Cermati penjelasan berikut ya! Salah satu bentuk keberagaman di indonesia adalah keberagaman agama. Contoh perbuatan yang menunjukan penghormatan dan toleransi atas keberagaman adalah tidak mengganggu orang lain yang sedang melaksanakan ibadah, berteman tanpa membedakan agama yang dianut. Oleh karena itu jawaban yang tepat adalah B. Berteman tanpa membedakan agama yang dianut. Semoga bermanfaat ya.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Segala sumber kekayaan yang terdapat di Indonesia berada di bawah kekuasaan ... A. negara bekas penjajah B. pejabat negara yang berpengaruh C. pemerintah untuk kepentingan seluruh rakyat D. pihak swasta E. warga negara Indonesia

16

3.5

Jawaban terverifikasi