Norma L

18 Januari 2022 06:48

Iklan

Norma L

18 Januari 2022 06:48

Pertanyaan

contoh tindakan Irasional dan rasional??

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

01

:

11

:

28

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

A. Widya

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Semarang

19 Januari 2022 09:55

Jawaban terverifikasi

Hallo Norma, kakak bantu jawab yaa :) Tindakan Rasional dan Irasional Pada bidang ekonomi, tindakan rasional dikaitkan dengan tindakan manusia yang dilandasi atas dasar pilihan yang paling menguntungkan. Sebaliknya bila menyoalkan teori tindakan sosial irasional pada bidang ekonomi, tindakan ini dilakukan berdasarkan kemungkinan bukan rasio ataupun perhitungan ekonomis, sehingga kerap kali biaya yang diperlukan jauh lebih mahal atau lebih banyak. Contoh Tindakan Rasional dan Irasional Guna memahami implementasi tindakan rasional dan irasional di masyarakat dalam kehidupan sehari-hari. Antara lain; Tindakan Rasional Adapun untuk contoh tindakan sosial bersifat rasional di masyarakat, antara lain; 1. Seseorang lebih memilih naik ojek menuju kantor desa daripada menggunakan angkutan umum karena lebih cepat sampai karena ojek bisa menerobos gang sempit dan lebih murah 2. Bila seseorang ingin memperoleh uang maka seseorang tersebut perlu bekerja atau melakukan suatu usaha 3. Seorang pegawai lebih memilih mengenakan pakaian yang rapi untuk berangkat ke kantor daripada pakaian yang kusam dan lecek. Hal ini menunjukkan terdapat perhitungan citra atau persepsi yang dilakukan guna memperoleh penilaian positif yang kemudian mendatangkan keuntungan bagi pegawai tersebut 4. Seorang penjahat ditangkap serta diadili karena melakukan tindakan melanggar hukum 5. Direktur perusahaan memberikan promosi berupa kenaikan pangkat kepada pegawainya yang menunjukkan prestasi dalam menyelesaikan pekerjaannya Tindakan Irasional Contoh tindakan sosial irasional di masyarakat, antara lain; 1. Pak Agus membeli mobil seharga 5 miliar karena hobi mengoleksi mobil. Tindakan tersebut didasari perasaan emosional dan merupakan tindakan yang tidak menguntungkan 2. Rita membeli gawai seharga 15 juta, padahal ada kualitas gawai yang sama dengan harga yang lebih murah 3. Chintya membeli perlengkapan sekolah di toko dekat sekolahnya dengan harga yang jauh lebih mahal daripada toko perlengkapan sekolah dekat rumah Chintya 4. Ibu Ani membeli beras 25kg di pasar dekat kota yang berlokasi sangat jauh dari tempat Ibu Ani tinggal dengan alasan harga yang diperoleh lebih murah. Bila diakumulasikan dengan biaya perjalanan dan waktu yang dikeluarkan Ibu Ani, total biaya tersebut jauh lebih mahal atau sama bila Ibu Ani membeli beras 25kg di toko dekat rumahnya 5. Boby ingin menjadi kaya namun selalu hidup berfoya-foya Semoga membantu yaa


Norma L

20 Januari 2022 06:11

makasihh(。♡‿♡。)

Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Anggaran pendapatan dan belanja Negara pemerintah pusat sebuah Negara diketahui berjumlah total $ 900 miliar, penerimaan dari sumber- sumber dalam negerinya sebesar $ 700 miliar, sedangkan belanja atau pengeluaran untuk keperluan rutin senilai $ 600 miliar. Bertolak dari informasi ini, tabungan pemerintah Negara tersebut adalan sebesar .. a. $ 100 miliar b. $ 200 miliar c. $ 300 miliar d. $ 400 miliar e. $ 1.000 miliar

7

5.0

Jawaban terverifikasi