Namira A

17 November 2020 01:27

Iklan

Iklan

Namira A

17 November 2020 01:27

Pertanyaan

contoh kladogram tumbuhan


14

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

I. Fauziah

Mahasiswa/Alumni Universitas Muhammadiyah Prof. DR. HAMKA

22 Maret 2022 01:15

Jawaban terverifikasi

Halo Namira, kakak bantu jawab ya :) Kladogram adalah diagram yang menunjukkan hubungan kekerabatan organisme yang dikelompokkan. Untuk membuat kladogram, perlu dilakukan beberapa langkah, seperti : 1. Identifikasi makhluk hidup yang akan dibuat kladogramnya. 2. Pilih jenis makhluk hidup yang akan dibuat kladogramnya. 3. Pilih satu jenis makhluk hidup yang diduga sebagai nenek moyang karena memiliki kekerabatan yang dekat, namun tidak memiliki memiliki ciri yang sama dengan makhluk hidup pada kelompok lain. 4. Membuat tabel ciri makhluk hidup. 5. Membuat kladogram berdasarkan tabel ciri-ciri tersebut. Kladogram di bawah ini merupakan hubungan kekerabatan dari alga sampai ke Angiospermae. Ciri homolog yang dimiliki alga sampai ke Angiospermae adalah adanya klorofil, sehingga organisme pada kladogram tersebut dapat melakukan fotosintesis. Selain itu, dari alga sampai Angiospermae semuanya memiliki dinding sel. Namun, pada kelompok Alga hijau yang diduga sebagai nenek moyang, bukan merupakan kingdom Plantae, melainkan kingdom Protista. Semoga jawabannya membantu ya!

alt

Iklan

Iklan

Khairunnissa K

30 November 2020 07:42

kladogram adalah bergambar, seperti pohon diagram atau grafik yang menunjukkan kesamaan evolusi dan hubungan antara spesies dan organisme.


lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

apa yang dimaksud sistem reproduksi pada wanita?

4

0.0

Jawaban terverifikasi