Stepen W

24 Juni 2022 09:15

Iklan

Stepen W

24 Juni 2022 09:15

Pertanyaan

Contoh cara membina persatuan dalam keragaman adalah …. A. merayakan hari kemerdekaan bersama B. mengunggulkan budaya suku sendiri dan merendahkan suku lain C. membuat berita jelekk tentang suku lain D. tidak mau mempelajari budaya daerah lain

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

16

:

29

:

24

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

I. Choliliyah

24 Juni 2022 12:57

Jawaban terverifikasi

Jawaban pertanyaan di atas adalah A. Masyarakat Indonesia terdiri dari beragam suku, budaya, ras, dan agama; seperti contoh ada suku Jawa, Sunda, Batak, Betawi, dan lainnya. Yang dimaksud dengan persatuan dalam keberagaman adalah bersatunya seluruh masyarakat Indonesia yang berasal dari bermacam-macam suku, budaya, ras, dan agama tersebut. Merayakan hari kemerdekaan bersama merupakan contoh cara membina persatuan dalam keragaman sebab dalam perayaan hari kemerdekaan tersebut masyarakat dari berbagai agama, suku, ras, dan budaya berkumpul menjadi satu. Dengan demikian, jawaban yang tepat ialah A.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

Roboguru Plus

Dapatkan pembahasan soal ga pake lama, langsung dari Tutor!

Chat Tutor

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Tuliskan batas laut Pulau Jawa!

10

3.0

Jawaban terverifikasi