Nadya W

05 Februari 2021 05:28

Iklan

Nadya W

05 Februari 2021 05:28

Pertanyaan

citah dan serigala termasuk karnivora golongan

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

16

:

16

:

28

Klaim

1

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

I. Fauziah

Mahasiswa/Alumni Universitas Muhammadiyah Prof. DR. HAMKA

25 Februari 2022 07:33

Jawaban terverifikasi

Hai Nadya, kakak bantu jawab ya :) Cheetah dan serigala merupakan karnivora golongan mamalia. Salah satu ciri makhluk hidup adalah memerlukan makanan. Berdasarkan jenis makanannya, hewan dibedakan menjadi tiga, yaitu : 1. Herbivora, yaitu hewan pemakan tumbuhan. Contohnya tupai, ulat, kelelawar, dan lalat buah. 2. Karnivora, yaitu hewan pemakan daging. Contohnya kucing, singa dan buaya. 3. Omnivora, yaitu hewan pemakan tumbuhan dan daging. Contohnya beruang dan gorilla. Cheetah dan serigala merupakan hewan karnivora dari golongan mamalia. Mereka memiliki rahang yang kuat dan gigi tajam untuk menangkap dan merobek daging mangsanya. Cheetah dan serigala juga memiliki rambut yang menutupi tubuhnya. Sebagai mamalia, serigala dan cheetah memiliki kelenjar susu untuk menyusui anak-anaknya serta berkembang biak dengan cara melahirkan (vivipar). Semoga jawabannya membantu ya!


Iklan

Alinnn A

05 Februari 2021 09:42

Ya karnivora


Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

Roboguru Plus

Dapatkan pembahasan soal ga pake lama, langsung dari Tutor!

Chat Tutor

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

ketika mencuci piring ibu selalu tidak lupa mematikan keran air yang mengalir sikap yang dicontohkan ibu menunjukkan bahwa menjaga ketersediaan energi merupakan suatu

7

5.0

Jawaban terverifikasi