Kusuma W

31 Januari 2022 08:09

Iklan

Kusuma W

31 Januari 2022 08:09

Pertanyaan

Ciri iklim suatu daerah: 1) amplitudo harian kecil 2) temperatur rata-rata tahunan tidak begitu besar 3) banyak awan dan hujan lebat, kadang disertai badai Ciri tersebut menunjukkan daerah yang memiliki iklim.... a. Laut tropik b. Daerah tropik c. Laut sedang d. Darat sedang e. Dataran tinggi

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

08

:

54

:

03

Klaim

9

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

E. Rocky

02 Februari 2022 11:18

Jawaban terverifikasi

Hallo Kusuma W, kakak bantu jawab pertanyaan kamu yaa.. Ciri-ciri Iklim laut di daerah sedang yakni amplitudo suhu harian dan tahunan kecil, Hujan rintik-rintik sering turun di musim dingin, temperatur rata-rata tahunan tidak begitu besar, dan pergantian antara musim panas dan musim dingin terjadi tidak mendadak. Berikut adalah penjelasannya. Iklim laut atau disebut juga iklim maritim adalah kondisi iklim yang dipengaruhi oleh letak geografis suatu negara yang dikelilingi oleh lautan. iklim ini bisa berada di daerah tropis dan sub tropis, dan di daerah sedang. Meski sama- sama beriklim laut namun keadaan iklim di kedua daerah tersebut sangatlah berbeda. Sementara ciri- ciri iklim laut di daerah sedang adalah sebagai berikut: 1. Amplitudo suhu harian dan tahunan kecil 2. Hujan rintik-rintik sering turun di musim dingin 3. Temperatur rata-rata tahunan tidak begitu besar 4. Pergantian antara musim panas dan musim dingin terjadi tidak mendadak. Dari penjelasan diatas dapat disimpulkan bahwa ciri-ciri Iklim laut di daerah sedang yakni amplitudo suhu harian dan tahunan kecil, Hujan rintik-rintik sering turun di musim dingin, temperatur rata-rata tahunan tidak begitu besar, dan pergantian antara musim panas dan musim dingin terjadi tidak mendadak. Jadi, jawaban yang benar adalah A. Semoga membantu yaa..


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

indonesia merupakan negara yang sangat subur yang mana sektor pertanian sangat berpotensi untuk menjadi pendorong kemajuan nasional, namun saaat ini sektor agrikutur masih mengalami banyak hambatan, jelaskan yang menjadi penghambat perkembangan agrikultur di indonesia

43

3.7

Jawaban terverifikasi