Miftahuljanah M

19 Maret 2020 00:12

Iklan

Miftahuljanah M

19 Maret 2020 00:12

Pertanyaan

ciri" hujan zenithal adalah

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

04

:

15

:

49

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

D. Junior

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Semarang

27 Desember 2021 02:30

Jawaban terverifikasi

Hallo Miftahuljanah, saya bantu jawab pertanyaan kamu yaa.. Hujan zenithal adalah hujan yang jatuh di daerah tropis atau subtropis tiap tahun atau setengah tahun selama musim panas ketika matahari berada di puncak kepala. Hujan terjadi karena kuatnya pemanasan matahari di khatulistiwa. Sehingga menyebabkan penguapan yang naik secara vertikal (konveksi). Massa udara yang naik itu terus mengalami penurunan suhu sehingga terjadi pengembunan dan awan konveksi. Awan tersebut jatuh dan menjadi hujan. CIri-ciri hujan zenithal adalah sebagai berikut : 1. Terjadi dua kali dalam satu tahun. 2. Terjadi siang hari saat matahari bersinar terik dan cuaca cerah. 3. Hujan sangat lebat. 4. Air hujan dari hasil penguapan sumber air di permukaan bumi. Semoga membantu yaa..


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

atmosfer memiliki beberapa lapisan salah satunya toposfer. mengapa lapisan tersebut sangat memengaruhi kehidupan manusia di permukaan bumi?

1

5.0

Jawaban terverifikasi