Parto D

08 Juni 2022 09:21

Iklan

Parto D

08 Juni 2022 09:21

Pertanyaan

Ciri berkembangnya globalisasi kebudayaan yaitu .... A. berkembangnya turisme dan pariwisata B. berkembangnya mode yang berskala global, seperti pakaian, film, dan lain-lain C. semakin banyaknya imigrasi dari suatu negara. ke negara lain . D. benar semua

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

10

:

47

:

43

Klaim

13

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

N. Dwi

08 Juni 2022 12:52

Jawaban terverifikasi

Jawaban yang benar adalah D. Benar semua. Pembahasan: Globalisasi merupakan suatu proses yang mewujudkan tatanan kehidupan dunia baru. Ciri-ciri globalisasi, di antaranya meningkatnya perdagangan global dan mudahnya penyebaran informasi. Globalisasi kebudayaan adalah salah satu bentuk penyebaran gagasan, makna, dan juga nilai ke seluruh penjuru dunia dengan cara tertentu untuk dapat memperluas dan juga mempererat hubungan sosial antara negara satu dengan negara lainnya. Ciri-Ciri Globalisasi Kebudayaan adalah sebagai berikut: 1. Semakin banyak terjadinya imigrasi dari suatu negara satu ke negara lainnya. 2. Persaingan bebas dalam bidang ekonomi. 3. Berkembangnya mode yang dapat dikatakan cukup berskala global, seperti pakaian, film dan lain lain. 4. Penyebaran suatu prinsip multi dari kebudayaan tersebut (multiculturalism), dan juga dapat mudahkan akses atau jalan suatu individu terhadap kebudayaan lain di luar kebudayaannya. 5. Berkembangnya turisme dan pariwisata. 6. Bertambah banyaknya satu persatu event-event yang sifatnya berskala global, contohnya saja Piala Dunia FIFA. Sehingga, memudahkan proses persebaran budaya agar semakin cepat. Simpulan: Jadi, ciri berkembangnya globalisasi kebudayaan yaitu benar semua (opsi D).


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Pertandingan sepak bola antara dua kesebelasan menunjukkan bentuk hubungan sosial …. a. Kelompok dengan kelompok b. Individu dengan kelompok c. Individu dengan Individu d. Kelompok dengan individu

5

2.3

Jawaban terverifikasi