Cepra A

02 Maret 2022 15:45

Iklan

Iklan

Cepra A

02 Maret 2022 15:45

Pertanyaan

Bunga yang mahkotanya besar, berwarna, dan berbau, serbuk sarinya mudah melekat, dan memiliki kelenjar madu, penyerbukannya dibantu oleh .... a. air b. angin c. manusia d. serangga


170

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

M. Puspasari

25 Maret 2022 03:28

Jawaban terverifikasi

Halo Cepra, kaka bantu jawab yaa:) Jawabannya yaitu D. Serangga. Yuk simak penjelasan berikut ini! Penyerbukan merupakan proses pembuahan bagi tumbuhan untuk bisa berkembang biak. Salah satu jenis penyerbukan adalah entomogami. Entomogami adalah penyerbukan yang dilakukan dengan bantuan serangga. Entomogami terjadi pada tumbuhan. Ciri-ciri dari entomogami yaitu memiliki bau khas, mempunyai kelenjar madu, benang sari berada di dalam bunga, serbuk sari sedikit besar, seperti tepung, berat, dan lengket, serta putik lengket dan kecil. Umumnya penyerbukan dengan hewan terjadi pada tumbuhan dengan bunga yang menarik. Ciri-cirinya memiliki mahkota berukuran besar, warna mahkota yang mencolok dan berwarna-warni. Contoh tumbuhan dengan penyerbukan ini antara lain mawar, melati, kenangan, sepatu, dan lain-lain. Oleh karena itu, jawaban yang tepat adalah D. Serangga. Semoga membantu:)


Iklan

Iklan

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis

Dapatkan akses pembahasan sepuasnya
tanpa batas dan bebas iklan!

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Perhatikan beberapa rantai makanan berikut: 1). Rumput –> Belalang –>ayam –> burung elang 2). Tanaman wortel –> kelinci –> ular –> burung elang 3). Kayu –> rayap –> ayam –> ular 4). Serpihan daun –> cacing –> ayam –> manusia Yang merupakan rantai makanan detritus adalah

47

0.0

Jawaban terverifikasi