Altair M

02 Oktober 2021 15:14

Iklan

Iklan

Altair M

02 Oktober 2021 15:14

Pertanyaan

Bunga Dahlia berkembang biak dengan cara?​


5

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

N. Vardini

09 Maret 2022 02:51

Jawaban terverifikasi

Hallo Aldebaran kakak bantu jawab ya : ) Jawabannya adalah umbi akar. Perkembangbiakan dengan cara umbi lapis, umbi batang, dan umbi akar termasuk ke dalam vegetatif alami. Vegetatif alami adalah proses perkembangbiakan secara vegetatif tanpa bantuan manusia. Umbi akar merupakan umbi yang terbentuk dari modifikasi akar. Akar yang membesar hasil modifikasi tersebut berisi cadangan makanan. Umbi akar dapat terbentuk dari akar tunggang maupun akar cabang. Apabila umbi akar ditanam bersama pangkal batangnya, maka pada pangkal batang tersebut akan tumbuh tunas. Tunas inilah yang merupakan tumbuhan baru. Contoh tanaman yang berkembang biak dengan umbi akar adalah dahlia. Jadi, bunga dahlia berkembang biak dengan cara umbi akar. Semoga membantu ya.


Iklan

Iklan

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

Roboguru Plus

Dapatkan pembahasan soal ga pake lama, langsung dari Tutor!

Chat Tutor

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Alat indra manusia yang paling peka untuk membedakan benda dingin dan benda panas yaitu … a. Telinga b. Kulit c. Hidung d. Mata

79

5.0

Jawaban terverifikasi