Rahmat S

10 Maret 2022 13:35

Iklan

Rahmat S

10 Maret 2022 13:35

Pertanyaan

Bukti pengaruh Islam telah masuk di Jawa Timur pada abad ke-11 adalah .... A. para pedagang Gujarat yang sudah masuk ke Indonesia B. masuknya mubaligh-mubaligh Islam dari Arab ke Nusantara C. adanya makam Fatimah binti Maimun D. batu nisan Sultan Malik al Saleh

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

02

:

17

:

22

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

H. Rosa

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Yogyakarta

13 Maret 2022 14:51

Jawaban terverifikasi

Halo Rahmat S. Kakak bantu jawab ya. Jawaban yang tepat adalah C. adanya makam Fatimah binti Maimun. Berikut penjelasannya ya. Agama Islam pertama kali masuk ke Indonesia diperkirakan sejak abad ke-7 Masehi. Para pedagang asing sudah mengunjungi beberapa pelabuhan di Nusantara, seperti Aceh, Barus, Palembang, Sunda Kelapa, hingga Gresik. Selain berdagang, mereka juga berdakwah atau sambil menyebarkan ajaran agama Islam. Penyebaran agama Islam di Indonesia selain melalui perdagangan, juga terjadi melalui berbagai macam cara lainnya yaitu perkawinan, pendidikan, kesenian, politik, hingga tasawuf. Adapun Islam diperkirakan pertama kali masuk ke Jawa Timur pada abad ke-11 Masehi. Salah satu bukti pengaruh Islam telah masuk di Jawa Timur pada abad ke-11 adalah ditemukannya makam Islam di Gresik, yaitu makam Fatimah binti Maimun yang menunjuk tahun 1475 H/ 1082 M. Semoga membantu ya.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

. Puncak kemarahan diponegoro terjadi dan hingga meletuslah perang setelah...

13

5.0

Jawaban terverifikasi