Sigit S

18 Mei 2022 14:11

Iklan

Iklan

Sigit S

18 Mei 2022 14:11

Pertanyaan

Buatlah skema dan jelaskan proses kegiatan ekonomi daging ayam dari produksi hingga konsumsi!


1rb+

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

R. Siuber

20 Mei 2022 06:33

Jawaban terverifikasi

Jawabannya yaitu Proses produksi yang dilakukan peternak ayam menghasilkan barang berupa daging ayam dan juga telur. Lalu dilakukan distribusi melalui perantara seperti pedagang daging dan telur ayam dipasar untuk dijual. Setelah itu, pembeli mendatangi pedagang untuk membeli daging & telur ayam (konsumsi). Kegiatan ekonomi merupakan suatu kegiatan atau aktivitas yang dilakukan untuk memenuhi kebutuhan hidup dalam kehidupan sehari - hari. Kegiatan ekonomi terdiri dari Produksi, Distribusi dan Konsumsi. Proses Kegiatan ekonomi pada daging ayam anatara lain: 1. Produksi Peternak ayam sebagai produsennya, proses produksi selama beternak menghasilkan barang berupa daging ayam dan juga telur. 2. Distribusi Daging & telur ayam dibawa ke pedagang ayam untuk dijual kepada pembeli di pasar dan swalayan. 3. Konsumsi Pembeli membeli ke pasar kebutuhan daging & telur ayam untuk dikonsumsi. Jadi, jawaban yang tepat Proses produksi yang dilakukan peternak ayam menghasilkan barang berupa daging ayam dan juga telur. Lalu dilakukan distribusi melalui perantara seperti pedagang daging dan telur ayam dipasar untuk dijual. Setelah itu, pembeli mendatangi pedagang untuk membeli daging & telur ayam (konsumsi).


Iklan

Iklan

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis

Dapatkan akses pembahasan sepuasnya
tanpa batas dan bebas iklan!

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

Roboguru Plus

Dapatkan pembahasan soal ga pake lama, langsung dari Tutor!

Chat Tutor

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

bagaimana menurut kalian tentang sikap dan tindakan putri Mandalika ketika mengambil keputusan untuk menyeburkan diri ke laut

8

0.0

Lihat jawaban (2)