Tria T

17 Februari 2022 09:41

Iklan

Tria T

17 Februari 2022 09:41

Pertanyaan

Berilah contoh bentuk periklanan yang dikembangkan dalam industri kreatif periklanan di Indonesia!

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

06

:

32

:

51

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

D. Yuliani

09 Maret 2022 13:07

Jawaban terverifikasi

Halo Tria kakak bantu jawab ya :) jawabannya adalah industri kreatif memanfaatkan sosial media dan teknologi yang ada untuk mengiklankan produk yang dihasilkan. Pembahasan: Ekonomi kreatif adalah kegiatan ekonomi yang menjadikan ide, pengetahuan dan kreativitas sebagai sumber daya utama. Kegiatan ekonomi meliputi aktivitas produksi, distribusi dan konsumsi. Salah satu aktivitas distribusi adalah melalui periklanan. Contoh periklanan yang dikembangkan pada industri kreatif di Indonesia adalah: Contoh industri kreatifnya adalah industri yang menghasilkan produk kecantikan untuk merawat kulit wajah dan badan. Perikalanannya dilakukan dengan memanfaatkan teknologi yang ada terutama sosial media dan platform e-commerce seperti Shopee dan Tokopedia. Industri ini membuat foto dan video tentang produknya kemudian diiklankan di media sosial seperti tiktok, instagram, facebook, twitter dan website. Selain itu juga membuat poster yang ditampilkan di papan iklan sepanjang jalan raya utama. Industri juga menjalin kerja sama dengan artis atau tokoh terkenal untuk mengiklankan produk mereka. Jadi jawabannya adalah industri kreatif memanfaatkan sosial media dan teknologi yang ada untuk mengiklankan produk yang dihasilkan. Semoga jawabannya membantu :)


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Anggaran pendapatan dan belanja Negara pemerintah pusat sebuah Negara diketahui berjumlah total $ 900 miliar, penerimaan dari sumber- sumber dalam negerinya sebesar $ 700 miliar, sedangkan belanja atau pengeluaran untuk keperluan rutin senilai $ 600 miliar. Bertolak dari informasi ini, tabungan pemerintah Negara tersebut adalan sebesar .. a. $ 100 miliar b. $ 200 miliar c. $ 300 miliar d. $ 400 miliar e. $ 1.000 miliar

6

5.0

Jawaban terverifikasi