Lestari R

08 Juni 2022 09:46

Iklan

Lestari R

08 Juni 2022 09:46

Pertanyaan

Berikut yang merupakan contoh dari mobilitas vertikal turun adalah.... A penduduk pindah ke daerah karena bencana lain B. pergi ke daerah lain untuk berwisata C siswa yang tidak lulus ujian harus mengulang D pejawai negeri yang memasuki masa pensiun

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

08

:

41

:

14

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

F. Rizqi

Mahasiswa/Alumni Institut Teknologi Bandung

08 Juni 2022 13:13

Jawaban terverifikasi

Jawaban yang benar adalah C. Siswa yang tidak lulus ujian harus mengulang. Mobilitas sosial adalah perpindahan status sosial yang dimiliki seseorang atau kelompok ke status sosial yang lain dalam masyarakat. Hasil perpindahan status sosialnya bisa menjadi lebih tinggi, lebih rendah, bahkan tetap sederajat. Salah satu bentuk mobilitas sosial adalah mobilitas vertikal, yang selanjutnya terbagi menjadi mobilitas vertikal naik dan mobilitas vertikal turun. Mobilitas vertikal turun ini merupakan perpindahan status sosial yang dimiliki seseorang atau kelompok ke status sosial lain yang menjadi lebih rendah. Contohnya adalah ketika seorang siswa tidak lulus ujian yang menyebabkan ia harus mengulang. Dengan demikian, jawaban yang benar adalah C. Siswa yang tidak lulus ujian harus mengulang.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Pertandingan sepak bola antara dua kesebelasan menunjukkan bentuk hubungan sosial …. a. Kelompok dengan kelompok b. Individu dengan kelompok c. Individu dengan Individu d. Kelompok dengan individu

5

2.3

Jawaban terverifikasi