Fahrezi R

30 Juni 2022 01:57

Iklan

Fahrezi R

30 Juni 2022 01:57

Pertanyaan

Berikut ini yang merupakan dampak atau pengaruh dari letak astronomis Indonesia adalah .... A. Indonesia memiliki dua musim yaitu penghujan dan kemarau B. Indonesia dilalui angin monsun yang berganti arah setiap 6 bulan sekali C. Indonesia memiliki tiga daerah waktu D. Indonesia memiliki beraneka ragam budaya E. persebaran flora dan fauna

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

16

:

33

:

33

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

F. Khansabyla

30 Juni 2022 02:45

Jawaban terverifikasi

Jawaban yang tepat untuk soal ini adalah A,B,C, dan D. Letak astronomis Indonesia berdasarkan garis lintang berada pada titik 6 derajat LU (Lintang Utara) sampai 11 derajat LS (Lintang Selatan). Letak astronomis Indonesia berdasarkan garis bujur berada pada titik 95 derajat BT (Bujur Timur) hingga 141 derajat BT (Bujur Timur). Degan kondisi ini wilayah Indonesia memiliki iklim tropis, kaya akan sumber daya alam terutama flora dan fauna, Indonesia dilalui angin muson timur dan angin muson barat, Indonesia dibagi tiga daerah waktu, Indonesia memiliki dua musim. Selain itu keragaman budaya juga dipengaruhi oleh kondisi astronomis Indonesia. Jadi, dapat disimpulkan jawaban yang tepat adalah A,B,C, dan D.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

indonesia merupakan negara yang sangat subur yang mana sektor pertanian sangat berpotensi untuk menjadi pendorong kemajuan nasional, namun saaat ini sektor agrikutur masih mengalami banyak hambatan, jelaskan yang menjadi penghambat perkembangan agrikultur di indonesia

34

3.7

Jawaban terverifikasi