Aning A

05 Agustus 2022 08:29

Iklan

Aning A

05 Agustus 2022 08:29

Pertanyaan

Berikut ini merupakah fungsi buku besar setelah penutup, kecuali .... a. Mencatat transaksi secara rinci dari setiap akun dalam siklus akuntansi b. Menggolongkan semua aspek transaksi yang dilakukan c. Menghitung perubahan jurnlah tiap-tiap akun d. Melaporakan kondisi keuangan perusahaan secara rinci e. Mengikhtisarkan transaksi yang sedang betjalan

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

00

:

14

:

11

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

A. Selvi

Mahasiswa/Alumni Politeknik Negeri Ujung Pandang

18 Agustus 2022 06:16

Jawaban terverifikasi

Jawabannya D. Pembahasan: Buku besar setelah penutup adalah buku yang berisi perubahan atau mutasi untuk setiap akun. Buku ini akan menunjukkan saldo akhir akun setelah dilakukan jurnal penutup, yang diperoleh dari hasil pencatatan transaksi secara rinci dari setiap akun. Fungsi buku besar penutup yaitu: - Mencatat transaksi secara rinci dari setiap akun dalam siklus akuntansi - Menggolongkan semua aspek transaksi yang dilakukan - Menghitung perubahan jumlah tiap-tiap akun - Mengikhtisarkan atau merangkum transaksi yang sedang berjalan Jadi, jawaban yang tepat adalah D. Melaporkan kondisi keuangan perusahaan secara rinci.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Salah satu faktor penghambat perdagangan internasional adalah ....

32

5.0

Jawaban terverifikasi