Roberto S

31 Januari 2022 08:41

Iklan

Roberto S

31 Januari 2022 08:41

Pertanyaan

Berikut ini mana yang merupakan contoh tindakan menyimpang dari norma kesopanan . . .. a. meludah di sembarang tempat b. mencuri mangga di kebun tetangga c. perkelahian pelajar di sekolah d. merampok di pasar e. tidak pergi ke rempat ibadah

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

01

:

04

:

09

Klaim

4

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

M. Rolitia

Mahasiswa/Alumni Universitas Pendidikan Indonesia

04 Februari 2022 10:40

Jawaban terverifikasi

Hallo Roberto S, kakak bantu jawab yaa :) Jawabannya adalah A. Meludah di sembarang tempat. Yuk, simak penjelasan berikut! Norma sosial adalah kebiasaan umum atau aturan yang menjadi pedoman perilaku yang sudah ada dalam suatu kelompok masyarakat dan memiliki batasan wilayah tertentu. Batas norma sosial adalah perilaku yang pantas bagi suatu kelompok masyarakat, sehingga juga dapat disebut sebagai kaidah sosial atau peraturan sosial. Berdasarkan sumbernya bentuk-bentuk norma sosial antara lain: 1. Norma agama, bersumber dari Tuhan Yang Maha Esa, sehingga sifatnya mutlak dan harus ditaati oleh setiap pemeluk agama. 2. Norma kesusilaan (Norma Moral), bersumber dari hati nurani manusia untuk menentukan mana perbuatan yang baik dan buruk. Norma ini akan membentuk akhlak atau budi pekerti seseorang. 3. Norma kesopanan, bersumber dari pergaulan seseorang di masyarakat. Norma ini didasari dari kebiasaan, kepatutan, dan kepantasan atau perilaku wajar yang berlaku di masyarakat. 4. Norma hukum, norma yang didasarkan pada undang-undang tertulis yang dibuat secara resmi oleh badan negara dengan tujuan mengatur kehidupan manusia dalam bermasyarakat, berbangsa, dan bernegara. Sifatnya memaksa serta bertujuan untuk melindungi dan menjaga tata tertib masyarakat. 5. Norma kebiasaan (norma kelaziman), bersumber dari tradisi budaya masyarakat. Berdasarkan penjelasan tersebut, maka meludah disembarang tempat merupakan contoh tindakan menyimpang dari norma kesopanan. Terimakasih sudah bertanya dan gunakan Roboguru, semoga membantu ya :)


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Identifikasikan lima dampak positif konflik sosial!

11

0.0

Jawaban terverifikasi