Canis L

21 Mei 2022 08:58

Iklan

Canis L

21 Mei 2022 08:58

Pertanyaan

Berikut ini jenis gangguan pada organ peredaran darah manusia kecuali … a. Thalasemia b. hipertensi c. jantung koroner d. skoliosis

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

09

:

21

:

22

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

R. Listyawati

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Yogyakarta

21 Mei 2022 23:29

Jawaban terverifikasi

Jawaban yang benar adalah D. Skoliosis. Pembahasan : Sistem peredaran darah adalah suatu sistem organ yang berfungsi memindahkan zat dan nutrisi ke dan dari sel. Gangguan pada sistem peredaran darah dapat mempengaruhi kerja jantung dan pembuluh dan dapat menyebabkan komplikasi serius. Berbagai gangguan yang dapat terjadi pada sistem peredaran darah diantaranya thalasemia, tekanan darah tinggi (hipertensi), jantung koroner dan lain-lain. Dengan demikian, skoliosis (kondisi tulang belakang melengkung atau menyamping secara tidak normal) bukan termasuk jenis gangguan pada organ peredaran darah manusia.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

Roboguru Plus

Dapatkan pembahasan soal ga pake lama, langsung dari Tutor!

Chat Tutor

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

ketika mencuci piring ibu selalu tidak lupa mematikan keran air yang mengalir sikap yang dicontohkan ibu menunjukkan bahwa menjaga ketersediaan energi merupakan suatu

10

5.0

Jawaban terverifikasi