Marmota M

14 Oktober 2023 13:12

Iklan

Marmota M

14 Oktober 2023 13:12

Pertanyaan

Berikut ciri-ciri pertumbuhan pada tanaman akibat pengaruh hormon tertentu. - Memperbesar ukuran buah. - Tanaman kerdil akan tumbuh normal dengan penambahan hormon ini. - Dapat menyebabkan tinggi tanaman menjadi 3 kali dari tanaman normal. Berdasarkan ciri-ciri pertumbuhan di atas, tanaman tersebut dipengaruhi oleh hormon .... A. kalin B. auksin C. sitokinin D. traumalin E. giberelin

8 dari 10 siswa nilainya naik

dengan paket belajar pilihan

Habis dalam

01

:

16

:

10

:

48

Klaim

3

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

S. Agita

Mahasiswa/Alumni Politeknik Negeri Jember

24 Oktober 2023 03:39

Jawaban terverifikasi

<p>Jawaban yang benar adalah E. giberelin.</p><p>&nbsp;</p><p>Pembahasan:</p><p><br>Giberelin merupakan hormon yang umum digunakan untuk memperbaiki pertumbuhan tanaman kerdil sehingga dapat tumbuh secara normal. Giberelin memiliki pengaruh yang lebih kuat dibandingkan dengan auksin dalam meningkatkan pertumbuhan tanaman bila diberikan secara tunggal. Hal ini karena giberelin tidak hanya mendorong pemanjangan sel (pemanjangan batang) namun juga ikut terlibat pada proses regulasi perkembangan tumbuhan.&nbsp;</p><p>&nbsp;</p><p>Kalin merupakan hormon yang merangsang pembentukan organ tanaman. Auksin merangsang pemanjangan sel, sementara sitokinin merangsang pembelahan sel. Traumalin merupakan hormon yang merangsang regenerasi sel tumbuhan (hormon luka).</p><p>&nbsp;</p><p>Jadi, berdasarkan ciri-ciri pertumbuhan di atas, tanaman tersebut dipengaruhi oleh hormon giberelin.</p>

Jawaban yang benar adalah E. giberelin.

 

Pembahasan:


Giberelin merupakan hormon yang umum digunakan untuk memperbaiki pertumbuhan tanaman kerdil sehingga dapat tumbuh secara normal. Giberelin memiliki pengaruh yang lebih kuat dibandingkan dengan auksin dalam meningkatkan pertumbuhan tanaman bila diberikan secara tunggal. Hal ini karena giberelin tidak hanya mendorong pemanjangan sel (pemanjangan batang) namun juga ikut terlibat pada proses regulasi perkembangan tumbuhan. 

 

Kalin merupakan hormon yang merangsang pembentukan organ tanaman. Auksin merangsang pemanjangan sel, sementara sitokinin merangsang pembelahan sel. Traumalin merupakan hormon yang merangsang regenerasi sel tumbuhan (hormon luka).

 

Jadi, berdasarkan ciri-ciri pertumbuhan di atas, tanaman tersebut dipengaruhi oleh hormon giberelin.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Ciri ciri vertebrata yang hanya dimiliki oleh Aves adalah

301

5.0

Jawaban terverifikasi