Wafa A

13 November 2023 00:05

Iklan

Wafa A

13 November 2023 00:05

Pertanyaan

Berikan satu contoh permasalahan dalam kehidupan sehari-hari yang dapat diselesaikan dengan teknik pemrograman dinamis

Berikan satu contoh permasalahan dalam kehidupan sehari-hari yang dapat diselesaikan dengan teknik pemrograman dinamis

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

03

:

02

:

33

Klaim

8

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

Ardra A

14 November 2023 14:23

Jawaban terverifikasi

<p><i><strong>Dynamic Programming</strong></i><strong> (Pemrograman Dinamis)&nbsp;</strong></p><p>Teknik ini memecahkan masalah dengan mendekomposisi atau menguraikan solusi menjadi sekumpulan tahapan sehingga didapatkan rangkaian solusi yang saling berkaitan untuk memaksimalkan keefektifan dan mecapai keputusan yang optimal.</p><p>Contoh dalam kehidupan sehari-hari:&nbsp;</p><p>1. Memotong batang kayu</p><p>Terdapat sejumlah batang kayu dengan panjang dan lebar yang berbeda. Kita harus memotongnya menjadi beberapa potong dengan ukuran tertentu. Maka, kita bisa menerapkan Pemrograman Dinamis.</p><p>2. Penentuan rute terpendek jalan menuju sekolah&nbsp;</p><p>Setiap pagi karena rumahmu jauh, kamu sering terlambat masuk ke sekolah. Kamu yang muak memutuskan untuk mencari solusi dari permasalahan ini, akhirnya kamu memutuskan untuk melihat setiap rute yang ada untuk menuju ke sekolahmu di Nuria Selatan dari rumahmu di Turia Barat. Dengan menerapkan Pemrograman dinamis, kamu akhirnya menemukan rute terpendek menuju ke sekolah. Dengan memanfaatkan rute tersebut akhirnya mulai dari hari itu dan seterusnya kamu tidak pernah telat lagi</p><p>&nbsp;</p>

Dynamic Programming (Pemrograman Dinamis) 

Teknik ini memecahkan masalah dengan mendekomposisi atau menguraikan solusi menjadi sekumpulan tahapan sehingga didapatkan rangkaian solusi yang saling berkaitan untuk memaksimalkan keefektifan dan mecapai keputusan yang optimal.

Contoh dalam kehidupan sehari-hari: 

1. Memotong batang kayu

Terdapat sejumlah batang kayu dengan panjang dan lebar yang berbeda. Kita harus memotongnya menjadi beberapa potong dengan ukuran tertentu. Maka, kita bisa menerapkan Pemrograman Dinamis.

2. Penentuan rute terpendek jalan menuju sekolah 

Setiap pagi karena rumahmu jauh, kamu sering terlambat masuk ke sekolah. Kamu yang muak memutuskan untuk mencari solusi dari permasalahan ini, akhirnya kamu memutuskan untuk melihat setiap rute yang ada untuk menuju ke sekolahmu di Nuria Selatan dari rumahmu di Turia Barat. Dengan menerapkan Pemrograman dinamis, kamu akhirnya menemukan rute terpendek menuju ke sekolah. Dengan memanfaatkan rute tersebut akhirnya mulai dari hari itu dan seterusnya kamu tidak pernah telat lagi

 


Iklan

Salsabila M

Community

31 Maret 2024 07:21

Jawaban terverifikasi

<p>Salah satu contoh permasalahan dalam kehidupan sehari-hari yang dapat diselesaikan dengan teknik pemrograman dinamis adalah masalah ransum (knapsack problem) dalam perencanaan perjalanan atau pembelian barang.</p><p>Misalkan Anda memiliki batasan berat maksimum yang dapat Anda bawa saat melakukan perjalanan atau berbelanja, tetapi Anda ingin memaksimalkan nilai dari barang-barang yang Anda bawa atau beli. Anda memiliki beberapa barang dengan berat dan nilai yang berbeda.</p><p>Dalam kasus ini, teknik pemrograman dinamis dapat digunakan untuk menentukan kombinasi barang mana yang harus Anda bawa atau beli untuk memaksimalkan nilai totalnya, sesuai dengan batasan berat yang Anda miliki.</p><p>Algoritma pemrograman dinamis akan memecahkan masalah ini dengan membagi permasalahan menjadi submasalah yang lebih kecil dan menemukan solusi optimal untuk setiap submasalah, lalu menggabungkan solusi-solusi tersebut untuk menemukan solusi optimal secara keseluruhan. Ini memungkinkan Anda untuk membuat keputusan yang bijaksana dalam mengatur ransum Anda, mengoptimalkan nilai barang-barang yang Anda bawa atau beli sesuai dengan batasan berat yang Anda miliki.</p><p>&nbsp;</p><p>&nbsp;</p><p>&nbsp;</p><p><br>&nbsp;</p>

Salah satu contoh permasalahan dalam kehidupan sehari-hari yang dapat diselesaikan dengan teknik pemrograman dinamis adalah masalah ransum (knapsack problem) dalam perencanaan perjalanan atau pembelian barang.

Misalkan Anda memiliki batasan berat maksimum yang dapat Anda bawa saat melakukan perjalanan atau berbelanja, tetapi Anda ingin memaksimalkan nilai dari barang-barang yang Anda bawa atau beli. Anda memiliki beberapa barang dengan berat dan nilai yang berbeda.

Dalam kasus ini, teknik pemrograman dinamis dapat digunakan untuk menentukan kombinasi barang mana yang harus Anda bawa atau beli untuk memaksimalkan nilai totalnya, sesuai dengan batasan berat yang Anda miliki.

Algoritma pemrograman dinamis akan memecahkan masalah ini dengan membagi permasalahan menjadi submasalah yang lebih kecil dan menemukan solusi optimal untuk setiap submasalah, lalu menggabungkan solusi-solusi tersebut untuk menemukan solusi optimal secara keseluruhan. Ini memungkinkan Anda untuk membuat keputusan yang bijaksana dalam mengatur ransum Anda, mengoptimalkan nilai barang-barang yang Anda bawa atau beli sesuai dengan batasan berat yang Anda miliki.

 

 

 


 


Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Kegunaan dari tipe gambar vektor adalah untuk membuat objek yang solid dan dapat diubah-ubah ukurannya sesuai dengan kemauan desainer. Contoh dari tipe gambar ini adalah … a. Gambar pemandangan b. Foto tumbuhan c. Gambar manusia d. Foto tanaman e. Logo

7

0.0

Jawaban terverifikasi