Nunu C

15 Maret 2022 10:16

Iklan

Nunu C

15 Maret 2022 10:16

Pertanyaan

Berikan 5 contoh warisan biologis

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

04

:

27

:

52

Klaim

3

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

A. Kurnianingsih

18 Maret 2022 02:48

Jawaban terverifikasi

Hallo Nunu, kakak bantu jawab ya. Jawabannya adalah 1. Rania memiliki penyakit diabetes karena nenek dan ibunya memiliki riwayat penyakit yang sama. 2. Dewa adalah seorang remaja yang gagah dan tinggi hal ini dikarenakan keluarganya rata-rata memiliki badan yang tinggi. 3. Tania memiliki kecerdasan tinggi yang ternyata didapatkan dari kedua orang tuanya yang sama-sama memiliki IQ tinggi. 4. Tuti melakukan tes golongan darah dan hasilnya menunjukan golongan darahnya adalah A seperti ayahnya. 5. Seorang anak memiliki watak atau sifat yang kaku yang didapatkan dari garis keturunan ibunya. Yuk simak pembahasannya ya. Warisan biologis adalah sebuah hal yang dibawa oleh seorang individu sejak dia lahir, dan biasanya pada warisan biologis ini akan berpenguruh pada pembentukan kepribadian seorang individu yang meliputi bentuk fisik dan penilaian terhadap kepribadian seseorang, bisa juga karena gen atau keturunan orang tua seperti golongan darah dan jenis penyakit tertentu yang akhirnya membentuk kepribadian. Contoh warisan biologis sebagai pembentuk kepribadian adalah : 1. Rania memiliki penyakit diabetes karena nenek dan ibunya memiliki riwayat penyakit yang sama. 2. Dewa adalah seorang remaja yang gagah dan tinggi hal ini dikarenakan keluarganya rata-rata memiliki badan yang tinggi. 3. Tania memiliki kecerdasan tinggi yang ternyata didapatkan dari kedua orang tuanya yang sama-sama memiliki IQ tinggi. 4. Tuti melakukan tes golongan darah dan hasilnya menunjukan golongan darahnya adalah A seperti ayahnya. 5. Seorang anak memiliki watak atau sifat yang kaku yang didapatkan dari garis keturunan ibunya. Terimakasih sudah menggunakan Roboguru ya, semoga membantu. :)


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Identifikasikan lima dampak positif konflik sosial!

11

0.0

Jawaban terverifikasi