Amanda S

24 Maret 2020 10:37

Iklan

Iklan

Amanda S

24 Maret 2020 10:37

Pertanyaan

berdasarkan fungsinya iklan dibedakan menjadi beberapa jenis sebutkan


2

4

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

T. TA.Faizah

10 Maret 2022 16:25

Jawaban terverifikasi

Hai, Amanda S. Terima kasih sudah bertanya ke Roboguru. Kakak bantu jawab ya ๐Ÿ˜Š Jenis-jenis iklan berdasarkan fungsinya, yaitu yaitu Thematik Ad, Corporate Ad, Advertorial, Publik Service Ad, dan Tactical Ad. Mari kita simak pembahasan berikut ini ya. Dalam Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), iklan ialah pemberitahuan kepada khalayak mengenai barang atau jasa yang dijual, dipasang di dalam media massa (surat kabar dan majalah) atau di tempat umum. Ciri-ciri iklan sebagai berikut. 1. Isi yang jelas. Isi iklan disarankan singkat, jujur, menarik perhatian, objektif dan tidak menyinggung salah satu pihak. 2. Informatif, artinya bersifat memberi informasi. Iklan harus bersifat menerangkan tentang produk atau jasa yang ditawarkan. 3. Bahasa yang digunakan mudah dimengerti. Iklan harus menggunakan bahasa yang mudah pahami dan di mengerti sebab memang iklan sendiri tujuannya agar orang ingin dan mau mencoba serta menggunakan produk atau jasa yang diiklankan 4. Iklan dikemas agar menarik perhatian dan minat para pembacanya. Sehingga seseorang ingin mencoba apa yang ditawarkan dalam iklan tersebut. 5. Bersifat mengajak. Iklan yang harus memliki sifat mengajak yang bertujuan agar dapat menarik simpatik banyak orang untuk mencoba dan memakai apa yang diiklankan. Jenis-jenis iklan berdasarkan fungsinya sebagai berikut. 1. Thematik Ad, yaitu iklan yang memiliki tema tertentu sesuai dengan kasus yang sedang hangat di masyarakat untuk meningkatkan kesadaran terhadap prosuk tertentu. 2. Corporate Ad, yaitu iklan yang berfungsi untuk memperkuat citra perusahaan di hadapan publik. 3. Advertorial, yaitu iklan yang berfungsi untuk mengedukasi masyarakat tentang suatu hal. 4. Publik Service Ad, yaitu iklan layanan masyarakat yang berisi informasi-informasi untuk mengatasi masalah yang terjadi di masyarakat. 5. Tactical Ad, yaitu iklan yang berfungsi untuk mempromosikan suatu objek dalam jangka pendek. Dengan demikian, jenis-jenis iklan berdasarkan fungsinya, yaitu Thematik Ad, Corporate Ad, Advertorial, Publik Service Ad, dan Tactical Ad. Semoga membantu ๐Ÿ˜Š


Iklan

Iklan

Adiwidia A

24 Maret 2020 11:05

iklan di bagi 2: 1.iklan baris 2.iklan kolom maaf kalo salah...๐Ÿ™๐Ÿ™๐Ÿ™


Retno L

24 Maret 2020 11:17

1.iklan media elektronik 2.iklan media kertas


Echa E

24 Maret 2020 13:36

jenis iklan dibedakan menjadi 2 jenis yaitu : - iklan media cetak contohnya iklan yang berada di koran,majalah,spanduk di pinggir jalan dan baliho - iklan media elektronik contohnya iklan di radio,televisi dan iklan yang sering muncul saat kita sedang online di handphone ciri - cirinya adalah : media cetak = gambar tetap,tidak bersuara dan tidak bergerak media elektronik = bergerak,bersuara,hanya ditampilkan pada saat tertentu dan menggunakan durasi waktu


lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

Roboguru Plus

Dapatkan pembahasan soal ga pake lama, langsung dari Tutor!

Chat Tutor

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

manusia diciptakan dari apa

2

5.0

Lihat jawaban (7)