Rejani A

10 Juni 2022 08:34

Iklan

Rejani A

10 Juni 2022 08:34

Pertanyaan

Benua Asia terdiri atas beberapa region. Setiap region memiliki karakteristik sosial budaya yang berbeda. Carilah informasi tentang karakteristik sosial budaya masing-masing region yang membedakan antara satu region dan region lainnya!

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

08

:

32

:

32

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

A. Roziq

Mahasiswa/Alumni Pro

10 Juni 2022 11:46

Jawaban terverifikasi

Jawaban yang Benar adalah Benua asia adalah benua terbesar di dunia yang memiliki 5 Region yaitu Asia Timur, Asia Barat Daya, Asia Tengah, Asia Selatan, dan Asia Tenggara. Masing - Masing Region tersebut memiliki ciri dan kebudayaan khas yang sangat unik satu sama lain. Berikut Penjelasannya 1. Asia Tengah Karakteristik Sosial Asia tengah merupakan region yang memiliki penduduk mayoritas yaitu penduduk ras Kaukasoid. Ras Kaukasoid memiliki ciri-ciri seperti, berhidung mancung, berkulit putih , Tulang Hidung yang mancung, dan berlambut lebat Karakteristik Budaya Asia Tengah memiliki budaya yang memiliki umur yang paling tua dengan ditandainya tradisi Sufisme atau mistisme dan tarekat (ordo Sufi). 2. Asia Selatan Karakteristik Sosial Asia Selatan merupakan region yang berpenduduk ras Hindi dan memiliki populastertingi kedua di dunia. Negara yang berada di Asia selatan yaitu India, Pakistan, Bagladesh, Sri Langka Penduduk India Utara dan Pakistan memiliki tempat dengan ras Kaukasoid. Ciri-ciri ras Kaukasoid adalah hidung mancung, rambut bergelombang, rambut tebal, kulit putih. India bagian selatan merupakan Ras Dravida, Arya. Suku Dravida ini dikenal dengan ciri utamanya yakni kulit yang hitam, tubuh yang cenderung pendek, rambut keriting, mata coklat. Penghuni Nepal dan Bhutan adalah ras Mongoloid yang memiliki ciri berkulit agak kuning, mata coklat hingga gelap, badan sedang dan lain-lain. Karakteristik Budaya Kebanyakan dari daerah itu mendapat pengaruh budaya India. India adalah asal mula agama Hindu. 3. Asia Tenggara Karaktersitik Sosial individu dengan kulit coklat dan sedikit tinggi. Jumlah penduduk di Asia Tenggara merupakan gabungan dari ras Mongoloid. Ras ini tersebar di Semenanjung Malaysia, Indonesia dan Filipina. Ciri-ciri ras Melanesia adalah memiliki kulit sawo matang, rambut lurus. Karakteristik Budaya Wayang di Indonesia, Pwe di Myanmar, Ao Dai (pakaian adat) di Vietnam 4. Asia Timur Karakteristik Sosial Penduduk di negara yang berada di region Asia timur memiliki Ras Mongoloid. Di Jepang memiliki sosial yang individu Ainu. Di Cina memiliki beberapa etnis Han, Mongol, Tibet, Kazakh, dan Uinghur Di Korea, memiliki etnis suku Goryeo yang memiliki perpaduan antara etnis di Cina dan Jepang Karakteristik Budaya di asia timur yang mayoritas tidak memiliki agama, kedua berkeyakinan budha dan masing masing negara memiliki kepercayaan agama tersendiri. Agama Shinto di Jepang, Agama Chondogyo di Korea. 5. Asia Barat Daya Karakteristik Sosial, penduduknya merupakan ras hasil percampuran kaukasoid dan Negroid. Karakteristik Budaya. Di Arab Saudi terdapat bangunan keajaiban dunia yaitu Ka’bah. Ka’bah adalah lambang persatuan umat Islam seluruh dunia. Kota Mekah dan Madinah sebagai kota suci umat islam. Arab Saudi terkenal dengan pusat perkembangan agama islam. Jadi Kesimpulannya, Benua Asia yang terbagi menjadi 5 Region yaitu Asia Timur, Asia Barat Daya, Asia Tengah, Asia Selatan, dan Asia Tenggara. Masing - masing region tersebut memiliki ciri dan kebudayaan khas yang sangat unik satu sama lain.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

jenis tanah humus adalah jenis tanah organosol. tanah ini cocok untuk budidaya tanaman padi, nanas dan kelapa. hal ini disebabkan tingginya kandungan a. silikat b. hara c. mineral d. air

14

5.0

Jawaban terverifikasi