Mila P

15 Juni 2022 15:55

Iklan

Mila P

15 Juni 2022 15:55

Pertanyaan

Benda didepan cermin lengkung seperti gambar. Sifat bayangan yang akan terbentuk: 1. di belakang 2. maya 3. diperkecil 4. terbalik Pernyataan yang benar adalah …. a. 1,2 dan 3 b. 1 dan 3 saja c. 2 dan 4 d. 4 saja e semua benar

alt

8 dari 10 siswa nilainya naik

dengan paket belajar pilihan

Habis dalam

02

:

00

:

35

:

18

Klaim

3

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

Y. Frando

15 Juni 2022 18:05

Jawaban terverifikasi

Jawaban yang benar adalah A. 1, 2, dan 3. Diketahui: Benda terletak di depan cermin lengkung Ditanya: Sifat bayangan Jawab: Konsep yang kita gunakan adalah pemantulan cahaya pada cermin lengkung. Cermin lengkung terbagi menjadi dua, yaitu cermin cekung (positif) dan cermin cembung (negatif). Pada gambar yang diberikan, cermin lengkung tersebut adalah cermin cembung (dapat diperhatikan daerah arsirannya). Pada cermin cembung, bayangan yang dihasilkan terletak di belakang cermin dan sifat bayangannya selalu maya, tegak, dan diperkecil. Hal ini dapat diperoleh dari penggambaran sinar-sinar istimewa pada cermin cembung. Oleh karena itu, jawaban yang benar adalah A.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

roda a, b dan c dihubungkan dengan tali (ra= 2 cm, rb = 4 cm, rc = 6 cm) seperti gambar. jika kecepatan sudut roda c sebesar 60 rad.s-1, maka kecepatan linier roda b adalah....m/s a. 720,0 b. 72,0 c. 10,8 d. 7,2 e. 3,6

381

3.5

Jawaban terverifikasi