Putri G

26 Desember 2021 01:32

Iklan

Putri G

26 Desember 2021 01:32

Pertanyaan

Benda bermassa 500 gram diatas bidang datar yang licin agak kasar dengan koefisien gesek 0,5 dipengaruhi gaya F= 10 N dengan membentuk sudut 60° seperti pada gambar berikut: Jika nilai F = 4 N, berapakah percepatan benda sekarang

alt

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

20

:

29

:

30

Klaim

5

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

L. Sri

27 Desember 2021 04:16

Jawaban terverifikasi

Hai Putri, jawaban soal ini adalah 2,46 m/s^2 Diketahui: m= 500 gram= 0,5 kg μ= 0,5 F= 10 N F'= 4 N α=60° g= 10 m/s^2 Ditanya: a=...? Jawab: Gaya merupakan tarikan atau dorongan yang menyebabkan benda bergerak. Syarat benda bergerak gaya gesek harus lebih kecil dari gaya yang bekerja pada benda. Gaya gesek merupakan gaya yang arahnya berlawanan dengan gerak benda, gaya gesek dirumuskan dengan: fg=μN dimana: fg= gaya gesek (N) μ= koefisien gesekan N= gaya Normal (N) Gaya normal merupakan gaya yang tegak lurus bidang, Gaya normal yang bekerja pada benda adalah N=W-Fsin α N=0,5.10 - 4 sin 60 N=1,54 N fg= μN fg=0,5.1,54 fg=0,77 N Gaya yang bekerja pada benda F= F cos α F= 4 cos 60 F= 2 N Maka percepatan benda dapat dihitung dengan menggunakan hukum II Newton. Hukum II Newton menyatakan bahwa percepatan benda sebaanding dengan gaya yang bekerja serta berbanding terbalik dengan massa bendanya. a=F/m a=(2-0,77)/m a=(5-1,85)/0,5 a=2,46 m/s^2 Jadi, percepatan benda adalah 2,46 m/s^2

alt

Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Pada suhu 15°C kecepatan merambat bunyi di udara 328 m/det. Jika setiap kenaikan 1°C kecepatan merambat bunyi bertambah 0,6 m/det. Tentukan kecepatan merambat bunyi pada suhu 8°C!

31

5.0

Jawaban terverifikasi