Gmelina A

12 Februari 2022 04:02

Iklan

Gmelina A

12 Februari 2022 04:02

Pertanyaan

Beberapa bentuk adaptasi ikan terhadap lingkungan hidupnya sebagai berikut. 1) Minum sedikit air. 2) Urine sedikit. 3) Minum banyak air. 4) Urine banyak. 5) Insang aktif mengeluarkan garam. Bentuk adaptasi ikan yang hidup di air laut ditunjukkan oleh nomor .... A. 1) dan 2) B. 1), 3), dan 5) C. 2), 3), dan 5) D. 3), 4), dan 5)

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

18

:

46

:

33

Klaim

2

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

Q. Aina

Mahasiswa/Alumni IAIN Kudus

15 Maret 2022 04:25

Jawaban terverifikasi

Halo Gmelina A. Kakak bantu jawab, ya. Jawaban dari soal di atas adalah A. 1) dan 2). Yuk simak pembahasan berikut ! Ikan air laut mempunyai cairan tubuh berkadar garam lebih rendah dibandingkan kadar garam di lingkungannya. Ikan tersebut beradaptasi dengan cara selalu minum dan mengeluarkan urine sangat sedikit. Hal itu bertujuan untuk menjaga jumlah cairan yang berada di sel-sel tubuhnya. Ikan air laut banyak minum karena lingkungannya hipertonis terhadap ikan, sehingga air dalam tubuhnya terserap keluar melalui proses osmosis,sehingga ikan mengeluarkan urine yang pekat untuk mengurangi kekurangan cairan dalam tubuhnya. Jadi, jawaban yang tepat adalah A. 1) dan 2). Terimakasih sudah bertanya di Roboguru. Semoga membantu :)


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Jodohkan gambar dengan pola interaksi yang sesuai! 10. Beruang dengan ikan Pola interaksi a. Netralisme b. Predasi c. Simbiosis mutualisme d. Simbiosis komensalisme e. Simbiosis parasitisme f. Antibiosis

8

3.5

Jawaban terverifikasi