Ni M

07 Februari 2022 23:28

Iklan

Ni M

07 Februari 2022 23:28

Pertanyaan

bangun ruang yang memiliki selimut berupa juring lingkaran adalah

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

13

:

05

:

39

Klaim

3

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

D. Nuryani

09 Februari 2022 15:11

Jawaban terverifikasi

Halo Ni, kakak bantu jawab ya! Jawaban : Kerucut Bangun ruang 3 dimensi yang memiliki selimut dan lengkungan diantaranya adalah : 1. Tabung 2. Kerucut 3. Bola sehingga ketiga bangun ruang tersebut sering disebut Bangun ruang sisi lengkung. Kemudian kita bahas selimutnya, tabung memiliki selimut berupa persegi panjang, sedangkan bola selimutnya berupa lingkaran penuh yang menutupi seluruh bola. Kerucut memiliki selimut berbentuk juring lingkaran , yang dapat dilihat dari gambar jaring-jaringnya sebagai berikut.

alt

Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

Roboguru Plus

Dapatkan pembahasan soal ga pake lama, langsung dari Tutor!

Chat Tutor

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

7/8 - 3/4 = ke bentuk pecahan campuran

40

5.0

Jawaban terverifikasi