Dhiab D

16 Maret 2020 00:08

Iklan

Iklan

Dhiab D

16 Maret 2020 00:08

Pertanyaan

baju adat betawi


2

5

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

F. Seftiani

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Jakarta

06 Januari 2022 15:01

Jawaban terverifikasi

Halo Dhiab, kakak bantu jawab ya. Pakaian adat betawi berasal dari percampuran budaya asli dengan budaya asing seperti India, Arab, dan Cina. Berikut beberapa pakaian adat Betawi diantaranya: 1. Kebaya Encim, Kebaya ini digunakan oleh perempuan dan juga merupakan hasil akulturasi 3 budaya, yakni Tionghoa, Jawa dan Arab. 2. Baju Sadaria, awalnya dipakai sebagai pakaian sehari-hari, khususnya pada acara keagamaan. Sekarang Baju Sadaria dipakai pada banyak acara. Pakaian ini adalah sebagai identitas lelaki yang rendah hati, sopan, dinamis dan berwibawa. 3. Pangsi Betawi, baju yang duluanya dipakai oleh kaum kecil sekarang banyak dipakai oleh pesilat atau pendekar Betawi. 4. Pakaian Bangsawan Ujung Srong, digunakan oleh para pegawai negeri sipil di DKI Jakarta. 5. Pakaian Pengantin, untuk laki-laki dinamakan "Dandanan care haji" dan untuk perempuan dinamakan "Rias besar dandanan care none pengantin cine". Semoga membantu!


Iklan

Iklan

Roshela R

16 Maret 2020 00:12

dandanan care haji Dan dandanan care none pengganti chine


Yusnitaherlina Y

16 Maret 2020 02:01

perempuan kebya encim laki laki baju pangsi


Putri M

16 Maret 2020 04:00

Baju Pangsi


Putri M

16 Maret 2020 04:01

kalau perempuan kebaya encim


lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

Roboguru Plus

Dapatkan pembahasan soal ga pake lama, langsung dari Tutor!

Chat Tutor

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

kira kira nama rumah adat Sumatra barat apaya

7

5.0

Jawaban terverifikasi