Pratiwi P

15 Januari 2022 04:13

Iklan

Pratiwi P

15 Januari 2022 04:13

Pertanyaan

Bagaimana perbedaan peran profesi tersebut dalam kehidupan sosial?

alt

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

08

:

36

:

07

Klaim

2

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

A. Rafid

Mahasiswa/Alumni Universitas Brawijaya

29 Januari 2022 08:04

Jawaban terverifikasi

Halo Pratiwi, kakak bantu jawab ya! Jawaban yang benar adalah peran petani untuk memberikan supply kebutuhan pokok yang berupa bahan baku makanan dari aktivitas taninya, peran guru untuk mendidik anak dan siswa untuk menjadi generasi yang baik, dan peran dokter untuk memberikan pelayanan kesehatan agar setiap masyarakat dapat beraktivitas dengan baik dan terhindar dari penyakit. Berikut penjelasannya ya! Peran sosial merupakan pola tindakan atau perilaku dari orang yang memiliki status tertentu dan merupakan pelaksanaan hak dan kewajiban seseorang sesuai dengan status sosial yang diterima olehnya. Peran sosial menjadi penting karena adanya fungsi tertentu dalam suatu masyarakat agar setiap individu dapat hidup dengan harmonis. Terima kasih sudah bertanya dan menggunakan Roboguru ya! Semoga membantu :)


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Identifikasikan lima dampak positif konflik sosial!

11

0.0

Jawaban terverifikasi