Keiraa R

19 Maret 2024 14:35

Iklan

Iklan

Keiraa R

19 Maret 2024 14:35

Pertanyaan

bagaimana peran manusia dalam menjaga lingkungan?

bagaimana peran manusia dalam menjaga lingkungan?


2

1


Iklan

Iklan

Siti A

19 Maret 2024 22:30

1. Melakukan Penghijauan Penghijauan adalah kegiatan yang dilakukan untuk mengembalikan dan meningkatkan efektivitas lahan. Sehingga dapat berfungsi kembali dengan baik dan optimal. 2. Menjaga Flora dan Fauna Selanjutnya, manusia juga diharuskan untuk menjaga flora dan fauna di alam sekitar. Hal ini juga menjadi kunci utama dalam terjadinya keseimbangan lingkungan. 3. Pengolahan Limbah yang Tepat Mengolah limbah yang tepat merupakan peran manusia yang penting. Hal ini karena limbah memiliki pengaruh yang besar dalam kerusakan lingkungan saat ini. 4. Menjaga Kesuburan Tanah Peran manusia dalam menjaga keseimbangan ekosistem selanjutnya adalah dengan menjaga kesusburan tanah. Hal ini pada dasarnya dapat dilakukan oleh semua orang tanpa terkecuali. 5. Bijak Mengkonsumsi Sumber Daya Manusia juga dituntut harus menggunakan sumber daya alam secara bijak dan secukupnya. Terutama pada sumber daya yang tidak dapat diperbaharui, seperti minyak bumi, batu bara, dan lain sebagainya.


Iklan

Iklan

Mau jawaban yang terverifikasi?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

contoh gaya gesek dalam kehidupan sehari-hari hari yang menguntungkan dan merugikan minimal 2

0

0.0

Jawaban terverifikasi