Imelda I

24 Januari 2022 02:30

Iklan

Imelda I

24 Januari 2022 02:30

Pertanyaan

bagaimana menjaga komitmen persatuan

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

20

:

30

:

18

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

W. Koko

24 Januari 2022 10:42

Jawaban terverifikasi

Halo, Imelda, terimakasih sudah bertanya di Roboguru. Kakak bantu jawab ya. Jawaban atas pertanyaan tersebut adalah mengembangkan toleransi, mencintai budaya Indonesia, menghindari hoaks, mencintai produk dalam negeri, menyebarluaskan pentingnya persatuan, dan memelihara wawasan nusantara. Berikut ini penjelasannya: 1. menumbuhkan sikap toleransi Masyarakat Indonesia diwarnai dengan berbagai macam perbedaan, mulai dari ras, etnis, agama, budaya, hingga suku. Meski memiliki banyak keragaman, persatuan tetap dapat dipertahankan jika setiap warga negara menumbuhkan sikap toleransi terhadap perbedaan. Sebagaimana dikatakan dalam semboyan Bhinneka Tunggal Ika. 2. Mencintai budaya Indonesia Persatuan dan kesatuan bangsa dapat tergoyahkan apabila warga negaranya enggan mencintai budaya sendiri. Oleh karena itu, setiap masyarakat harus mencintai budaya negara sendiri dan punya rasa bangga terhadap budaya tersebut. Kecintaan terhadap budaya itu yang nantinya dapat membentuk persatuan di masyarakat. 3. Menghindari hoaks Banyaknya hoaks di media sosial berpotensi mengikis persatuan bangsa yang sudah dibangun dan dipertahankan selama ini. Hoaks sendiri merupakan informasi palsu, namun dibuat seolah-olah benar adanya. 4. Mencintai produk dalam negeri Mencintai dan menggunakan produk dalam negeri merupakan salah satu bentuk pengamalan dari sila ketiga, yakni Persatuan Indonesia. Kecintaan terhadap produk sendiri dapat meminimalisir kebutuhan untuk impor barang dari luar dan menguntungkan perusahaan dalam negeri. 5. Menyebarluaskan pentingnya persatuan Salah satu cara sederhana untuk menjaga komitmen persatuan adalah menyebarluaskan pemahaman terkait pentingnya persatuan. Ini bisa dimulai dari lingkungan keluarga, sekolah, hingga masyarakat. Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah mengembangkan toleransi, mencintai budaya Indonesia, menghindari hoaks, mencintai produk dalam negeri, menyebarluaskan pentingnya persatuan, dan memelihara wawasan nusantara. Semoga membantu ya.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Upaya yang dapat dilakukan pelajar dalam rangka mendukung upaya bela negara adalah…

15

3.7

Jawaban terverifikasi

1.Bagaimana hubungan antar Perundang - undangan sesuai dg herarkis tata urutan ? 2. Simaklah beberapa peraturan perundangan apakah peraturan tersebut SBG terjemahan atas peraturan perundangan atau tumpang tindih ? ( UU no 12 Tahun 2011, UU no 23Tahun 2014, UU No 25 Tahun 2004 ) 3 . Tuliskan peraturan perundangan yg di undangkan atas perintah TAP MPR NO I / MPR/ 2003 4.sebutkan produk UU atas perintah UUD NRI Tahun 1945 ( pasal18, pasal 22, pasal 23, Pasal 26 , Pasal 27,pasal ,pasal 28, pasal 29, pasal 30 ,pasal 31 dan pasal 33 )

13

2.2

Lihat jawaban (3)