Fauziah A

02 Agustus 2023 12:45

Iklan

Fauziah A

02 Agustus 2023 12:45

Pertanyaan

Bagaimana karakteristik budaya betawi?

Bagaimana karakteristik budaya betawi? 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

20

:

35

:

42

Klaim

1

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

Vincent M

Community

03 Agustus 2023 02:34

Jawaban terverifikasi

<p>Karakteristik budaya Betawi&nbsp;</p><p>Orang Betawi dikenal <strong>memiliki jiwa sosial yang tinggi, walau terkadang agak berlebihan</strong>. Mereka juga dikenal memegang nilai-nilai agama, terutama masyarakat Betawi yang beragama Islam. Ajaran agama selalu diajarkan kepada anak-anak mereka.</p><p><strong>Bahasa Melayu dialek Betawi</strong> yang untuk mudahnya biasa disebut bahasa Betawi, merupakan ciri kebudayaan yang paling menonjol dari orang Betawi, digunakan mereka secara turun temurun sebagai bahasa sehari-hari.</p><p>Budaya khas Betawi :</p><ul><li>Tanjidor. Tanjidor adalah orkes musik <strong>yang</strong> masuk ke Indonesia pada abad ke-18.&nbsp;</li><li>Ondel-ondel. Kamu pasti sudah tidak asing lagi dengan ondel-ondel.&nbsp;</li><li>Gambang Kromong.</li><li>Silat Beksi.&nbsp;</li><li>Palang Pintu.</li><li>Tari Topeng <strong>Betawi</strong>.</li><li>Asinan <strong>Betawi</strong>.&nbsp;</li><li>Soto Tangkar.&nbsp;</li><li>Namun belakangan ini pakaian adat ini memang lebih dikenal dengan <strong>baju pangsi</strong>. Busana Pangsi Betawi terdiri dari beberapa warna yang memiliki arti tersendiri. Busana pangsi berwarna putih atau krem ​​biasanya dikenakan oleh para ahli pencak silat yang juga pemuka agama. Penjahat biasanya memakai pakaian Pangsi hitam.</li></ul>

Karakteristik budaya Betawi 

Orang Betawi dikenal memiliki jiwa sosial yang tinggi, walau terkadang agak berlebihan. Mereka juga dikenal memegang nilai-nilai agama, terutama masyarakat Betawi yang beragama Islam. Ajaran agama selalu diajarkan kepada anak-anak mereka.

Bahasa Melayu dialek Betawi yang untuk mudahnya biasa disebut bahasa Betawi, merupakan ciri kebudayaan yang paling menonjol dari orang Betawi, digunakan mereka secara turun temurun sebagai bahasa sehari-hari.

Budaya khas Betawi :

  • Tanjidor. Tanjidor adalah orkes musik yang masuk ke Indonesia pada abad ke-18. 
  • Ondel-ondel. Kamu pasti sudah tidak asing lagi dengan ondel-ondel. 
  • Gambang Kromong.
  • Silat Beksi. 
  • Palang Pintu.
  • Tari Topeng Betawi.
  • Asinan Betawi
  • Soto Tangkar. 
  • Namun belakangan ini pakaian adat ini memang lebih dikenal dengan baju pangsi. Busana Pangsi Betawi terdiri dari beberapa warna yang memiliki arti tersendiri. Busana pangsi berwarna putih atau krem ​​biasanya dikenakan oleh para ahli pencak silat yang juga pemuka agama. Penjahat biasanya memakai pakaian Pangsi hitam.

Iklan

Baik B

02 Agustus 2023 13:51

Orang Betawi dikenal memiliki jiwa sosial yang tinggi, walau terkadang agak berlebihan


Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

. Puncak kemarahan diponegoro terjadi dan hingga meletuslah perang setelah...

14

5.0

Jawaban terverifikasi