Azkiyah Z

03 Juni 2023 01:36

Iklan

Azkiyah Z

03 Juni 2023 01:36

Pertanyaan

Bagaimana hubungan OJK dan bank indonesia ketika ada bank yang mengalami kesulitan likuiditas

Bagaimana hubungan OJK dan bank indonesia ketika ada bank yang mengalami kesulitan likuiditas

    

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

13

:

04

:

19

Klaim

4

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

A. Selvi

Mahasiswa/Alumni Politeknik Negeri Ujung Pandang

03 Juni 2023 10:30

Jawaban terverifikasi

<p>Jawabannya BI dan OJK bersama-sama melakukan penilaian mengenai pemenuhan persyaratan agunan dan perkiraan kemampuan bank untuk mengembalikan PLJP (Pinjaman Likuiditas Jangka Pendek).</p><p>&nbsp;</p><p>Pembahasan:</p><p>OJK (Otoritas Jasa Keuangan) merupakan lembaga independen yang bertugas untuk menyelenggarakan dan mengawasi kegiatan pada sektor jasa keuangan. Sedangkan BI (Bank Indonesia) merupakan bank sentral yang bertugas untuk mencapai dan memelihara kestabilan nilai rupiah.</p><p>&nbsp;</p><p>BI dan OJK memiliki kewenangan dalam mengawasi dan mengatur kegiatan jasa perbankan. Termasuk penilaian kesehatan bank dan tingkat likuiditasnya. BI dan OJK melakukan penilaian secara berkala untuk menilai dan menetapkan bank-bank yang termasuk dalam kategori bank sistemik. Yaitu bank yang memiliki masalah dalam jumlah modal, aset, dan kewajibannya sehingga dapat menyebabkan penurunan tingkat likuiditas, solvabilitas, rentabilitas, dan masalah kesehatan bank lainnya.</p><p>&nbsp;</p><p>Ketika ada bank yang memiliki kesulitan likuiditas, maka BI dan OJK bersama-sama melakukan penilaian mengenai pemenuhan persyaratan agunan dan perkiraan kemampuan bank untuk mengembalikan PLJP (Pinjaman Likuiditas Jangka Pendek). Sebelum disetujui oleh BI, OJK terlebih dahulu bertugas untuk melakukan penilaian mengenai pemenuhan persyaratan solvabilitas dan tingkat kesehatan bank. Setelah penilaian tersebut, BI akan menyalurkan PLJP kepada bank yang mengalami kesulitan likuiditas.</p><p>&nbsp;</p><p>Jadi, &nbsp;BI dan OJK bersama-sama melakukan penilaian mengenai pemenuhan persyaratan agunan dan perkiraan kemampuan bank untuk mengembalikan PLJP (Pinjaman Likuiditas Jangka Pendek).</p>

Jawabannya BI dan OJK bersama-sama melakukan penilaian mengenai pemenuhan persyaratan agunan dan perkiraan kemampuan bank untuk mengembalikan PLJP (Pinjaman Likuiditas Jangka Pendek).

 

Pembahasan:

OJK (Otoritas Jasa Keuangan) merupakan lembaga independen yang bertugas untuk menyelenggarakan dan mengawasi kegiatan pada sektor jasa keuangan. Sedangkan BI (Bank Indonesia) merupakan bank sentral yang bertugas untuk mencapai dan memelihara kestabilan nilai rupiah.

 

BI dan OJK memiliki kewenangan dalam mengawasi dan mengatur kegiatan jasa perbankan. Termasuk penilaian kesehatan bank dan tingkat likuiditasnya. BI dan OJK melakukan penilaian secara berkala untuk menilai dan menetapkan bank-bank yang termasuk dalam kategori bank sistemik. Yaitu bank yang memiliki masalah dalam jumlah modal, aset, dan kewajibannya sehingga dapat menyebabkan penurunan tingkat likuiditas, solvabilitas, rentabilitas, dan masalah kesehatan bank lainnya.

 

Ketika ada bank yang memiliki kesulitan likuiditas, maka BI dan OJK bersama-sama melakukan penilaian mengenai pemenuhan persyaratan agunan dan perkiraan kemampuan bank untuk mengembalikan PLJP (Pinjaman Likuiditas Jangka Pendek). Sebelum disetujui oleh BI, OJK terlebih dahulu bertugas untuk melakukan penilaian mengenai pemenuhan persyaratan solvabilitas dan tingkat kesehatan bank. Setelah penilaian tersebut, BI akan menyalurkan PLJP kepada bank yang mengalami kesulitan likuiditas.

 

Jadi,  BI dan OJK bersama-sama melakukan penilaian mengenai pemenuhan persyaratan agunan dan perkiraan kemampuan bank untuk mengembalikan PLJP (Pinjaman Likuiditas Jangka Pendek).


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Salah satu faktor penghambat perdagangan internasional adalah ....

35

5.0

Jawaban terverifikasi