Nadrotul M

04 April 2020 06:56

Iklan

Nadrotul M

04 April 2020 06:56

Pertanyaan

Bagaimana ciri kebahasaan dari teks ulasan?

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

11

:

50

:

59

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

N. Fatimah

Mahasiswa/Alumni Universitas Sultan Ageng Tirtayasa

25 Januari 2022 03:11

Jawaban terverifikasi

Halo, Nadrotul M. Kakak bantu jawab ya. Ciri kebahasaan teks ulasan ialah menggunakan konjungsi penerang, menggunakan konjungsi temporal, menggunakan konjungsi penyebab, menggunakan pernyataan saran atau rekomendasi. Simak pembahasan berikut ini. Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia, ulasan memiliki arti kupasan; tafsiran; komentar. Teks ulasan adalah teks yang berisi suatu penilaian terhadap sebuah karya, berupa buku, karya seni film dan drama. Adapun ciri kebahasaan dari teks ulasan antara lain: 1. Menggunakan konjungsi penerang, seperti “adalah, bahwa, merupakan, yaitu dan yakni”. 2. Menggunakan konjungsi temporal, contohnya seperti “sejak, semenjak, hingga, akhirnya, dan kemudian. 3. Menggunakan konjungsi penyebab, seperti oleh karena itu, sebab, karena, maka, dan akan tetapi. 4. Menggunakan pernyataan saran atau rekomendasi 5. Pernyataan saran menggunakan kata-kata seperti “agar, jangan, sebaiknya, silahkan, harus, hendaknya, lihatlah, tontonlah, dan nikmatilah. Dengan demikian, ciri kebahasaan teks ulasan ialah menggunakan konjungsi penerang, menggunakan konjungsi temporal, menggunakan konjungsi penyebab, menggunakan pernyataan saran atau rekomendasi. Semoga membantu :)


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

apa orientasi

3

0.0

Lihat jawaban (3)