Chelonia I

05 Februari 2022 05:16

Iklan

Chelonia I

05 Februari 2022 05:16

Pertanyaan

Bagaimana ciri-ciri tumbuhan yang hidup di air

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

18

:

46

:

25

Klaim

1

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

T. Vena

15 Juni 2022 08:55

Jawaban terverifikasi

Jawabannya adalah memiliki batang berongga, akar yang pendek berserabut, dan daun lebar. Tumbuhan yang hidup di air disebut hidrofit. Tumbuhan air adalah tumbuhan yang sudah menyesuaikan diri untuk hidup pada lingkungan perairan. Contoh tumbuhan yang hidup di air yaitu teratai, eceng gondok, pisang air, lotus, apu-apu, dan bambu air. Ciri-ciri tumbuhan yang hidup di air yaitu: 1. Mempunyai daun yang lebar 2. Batang berongga 3. Memiliki akar kecil dan pendek, serta berbentuk serabut. Jadi, ciri-ciri tumbuhan yang hidup di air adalah memiliki batang berongga, akar yang pendek berserabut, dan daun lebar.


Iklan

Hamdi A

06 Maret 2024 04:23

Penyesuaian diri pohon jati di musim kering dg cara


Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Jodohkan gambar dengan pola interaksi yang sesuai! 10. Beruang dengan ikan Pola interaksi a. Netralisme b. Predasi c. Simbiosis mutualisme d. Simbiosis komensalisme e. Simbiosis parasitisme f. Antibiosis

8

3.5

Jawaban terverifikasi