Anindra A

16 Januari 2022 05:05

Iklan

Anindra A

16 Januari 2022 05:05

Pertanyaan

Bagaimana cara membuktikan bahwa ragi adalah makhluk hidup?

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

01

:

45

:

24

Klaim

4

3

Jawaban terverifikasi

Iklan

H. Zulaiha

Mahasiswa/Alumni UIN Sunan Kalijaga

16 Januari 2022 05:45

Jawaban terverifikasi

Halo Anindra, Kakak bantu jawab ya :) Cara membuktikan bahwa ragi adalah makhluk hidup adalah dengan cara melihat perkembangan ragi pada proses fermentasi dan dapat dilihat juga menggunakan mikroskop bahwa ragi tersusun atas satu sel (uniseluler). Ragi merupakan kelompok jamur Ascomycota yang bersel satu seperti ๐˜š๐˜ข๐˜ค๐˜ค๐˜ฉ๐˜ข๐˜ณ๐˜ฐ๐˜ฎ๐˜บ๐˜ค๐˜ฆ๐˜ด sp. Ragi dapat memperbanyak diri secara seksual atau aseksual bergantung pada kondisi lingkungan. Ragi biasanya digunakan dalam proses fermentasi. Contohnya pada pembuatan roti dan pembuatan minuman beralkohol. Untuk dapat membuktikan bahwa ragi adalah makhluk hidup yaitu dengan mereaksikan ragi dengan bahan makanan yang mengandung glukosa seperti gandum, dan buah-buahan. Ragi akan berkembang biak dengan cara memanfaatkan glukosa sebagai sumber makanannya untuk pertumbuhan ragi. Hasil dari pemanfaatan glukosa akan menghasilkan gas karbon dioksida (CO2). Selain itu, ragi dapat dilihat saat berkembang biak dengan menggunakan mikroskop. Karena ragi merupakan jamur yang bersifat uniseluler maka dapat diamati organel-organel penyusun selnya juga. Salah satu ciri-ciri makhluk hidup yaitu dapat berkembang biak dan tersusun atas sel atau banyak sel. Hal ini telah membuktikan bahwa ragi adalah makhluk hidup karena dapat berkembang biak dan tersusun atas satu sel (uniseluler). Semoga membantu ya :)


Iklan

Anindra A

16 Januari 2022 06:02

terima kasih kak


H. Zulaiha

Mahasiswa/Alumni UIN Sunan Kalijaga

16 Januari 2022 06:14

Sama-sama dek Anindra โ˜บ


Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Jodohkan gambar dengan pola interaksi yang sesuai! 10. Beruang dengan ikan Pola interaksi a. Netralisme b. Predasi c. Simbiosis mutualisme d. Simbiosis komensalisme e. Simbiosis parasitisme f. Antibiosis

9

3.5

Jawaban terverifikasi