Mahasiswa/Alumni Institut Teknologi Sepuluh Nopember
06 Januari 2022 05:45
Jawaban terverifikasi
Hai Syafar, kakak bantu jawab ya.
Listrik diperoleh dari pembangkit listrik seperti generator dan panel surya.
Listrik diperoleh dari generator dengan memanfaatkan energi gerak, seperti angin, air terjun, dll untuk memutar generator sehingga menghasilkan listrik.
Sedangkan panel surya dapat mengubah energi cahaya matahari menjadi listrik.
· 0.0 (0)
NN
Nurul N
09 Maret 2020 09:25
dengan memberikan magnet di sekeliling poros dililit dengan kawat dan dialiri dengan arus listrik
· 0.0 (0)
MM
Mulan M
09 Maret 2020 11:51
Salah satunya dengan konduksi
· 0.0 (0)
Belum menemukan jawaban?
Tanya soalmu ke Forum atau langsung diskusikan dengan tutor roboguru plus, yuk