Jihan A

04 Mei 2022 19:06

Iklan

Iklan

Jihan A

04 Mei 2022 19:06

Pertanyaan

Bacalah wacana berikut! Pak Gandung akan menggelar upacara ritual tedak siten. Upacara diselenggarakan sebagai bentuk rasa syukur karena sang anak akan mulai belajar berjalan. Sebelum upacara diselenggarakan, Pak Gandung berolahraga sebagaimana dilakukan setiap pagi hari. Norma berdasarkan daya pengikatnya tercermin pada wacana tersebut secara berurutan, yaitu .... a. usage dan mores b. mores dan custom c. usage dan folkways d. custom dan folkways


2

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

A. Listiawan

Mahasiswa/Alumni Universitas Sriwijaya

04 Juni 2022 21:38

Jawaban terverifikasi

Jawabannya adalah d. Custom dan folkways Norma sosial merupakan ukuran yang digunakan oleh masyarakat untuk mengukur apakah tindakan yang dilakukan merupakan tindakan yang wajar dan dapat diterima atau merupakan tindakan menyimpang karena tidak sesuai dengan harapan sebagian besar warga masyarakat. Dalam soal tersebut ada 2 jenis tingkatan norma sosial yang akan dilakukan oleh pak Gandung yaitu: 1. Custom (ada istiadat), Adat istiadat adalah kumpulan atau tata kelakuan yang paling tinggi kedudukannya dan bersifat kekal. Pelanggaran terhadap adat istiadat akan dikenakan sanksi yang keras, baik langsung maupun tidak langsung. Adat istiadat mengatur masalah warisan, perkawinan, dll. 2. Folkways (kebiasaan), Suatu aturan dengan kekuatan mengikat yang lebih kuat dari usage. Karena kebiasaan-kebiasaan merupakan perbuatan yang dilakukan berulang-ulang sehingga menjadi bukti bahwa orang yang melakukannya menyukai dan menyadari perbuatannya. Contoh: kebiasaan menghormati dan mematuhi orang yang lebih tua. Dalam ilustrasi soal diatas pak Gandung menggelar akan upacara ritual tidak siten merupakan salah satu norma sosial custom (berdasarkan adat istiadat) yang dipercayai sebagai salah satu budaya oleh pak Gandung. Yang kedua sebelum upacara dilakukan, pak Gandung melakukan olahraga merupakan folkways (kebiasaan) yang dilakukan pak Gandung untuk menjaga kesehatan tubuh. Kesimpulannya, ada 2 tingkat normal sosial pada soal tersebut yaitu custom (adat istiadat) dan folkways (kebiasaan)


Iklan

Iklan

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

mengapa tanggung jawab sangat penting dalam diri seseorang?

129

0.0

Jawaban terverifikasi