Juliana I
25 Juli 2022 11:18
Iklan
Juliana I
25 Juli 2022 11:18
Pertanyaan
5
1
Iklan
R. Sari
Mahasiswa/Alumni Universitas Islam Negeri Sayyid Ali Rahmatullah Tulungagung
10 Oktober 2022 10:48
Jawaban yang benar adalah terjadinya perjanjian Masang karena Belanda kalah oleh pasukan kaum Padri dalam peperangan besar, sehingga Belanda terpaksa untuk mengadakan perjanjian damai tersebut.
Berdasarkan pemaparan teks di atas dapat diketahui bahwa, terjadinya perjanjian Masang karena Belanda kalah oleh pasukan kaum Padri dalam peperangan besar, sehingga Belanda terpaksa untuk mengadakan perjanjian damai tersebut. Hal ini dapat dilihat pada kalimat ke-5 dan 6 paragraf kedua yang berbunyi "Peperangan besar dan sengit pun terjadi sehingga Belanda dapat dikalahkan oleh pasukan Kaum Padri. Pihak Belanda kemudian terpaksa mengadakan perjanjian damai dengan Kaum Padri pada tahun 1824".
Jadi, jawaban yang benar adalah terjadinya perjanjian Masang karena Belanda kalah oleh pasukan kaum Padri dalam peperangan besar, sehingga Belanda terpaksa untuk mengadakan perjanjian damai tersebut.
· 0.0 (0)
Iklan
Tanya ke AiRIS
Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!
Roboguru Plus
Dapatkan pembahasan soal ga pake lama, langsung dari Tutor!


Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!