Juliana I

27 Maret 2022 15:00

Iklan

Juliana I

27 Maret 2022 15:00

Pertanyaan

Bacalah paragrat berikut! Melati menghasilkan bunga berjenis majemuk dengan pertumbuhan bunga di bagian ketiak daun. Dalam satu pangkal bunga akan ditumbuhi 3 bunga sekaligus, sehingga akan terlihat padat, Bunga melati memiliki 2 benang sari dengan filamen yang sangat pendek. Kelopak bunga biasanya berjumlah 4 hingga 9 buah. Bunga ini juga memiliki 4 ovula dan 2 kantong sari atau lokulus. Pada umumnya ukuran bunga melati putih cukup kecil, yaitu sekitar 2,5 cm. Warnanya putih seperti lilin dengan tekstur kelopak seperti lembaran dengan bentuk mengerut seperti terompet. Tuliskan kesimpulan teks tersebut!

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

21

:

05

:

00

Klaim

1

3

Jawaban terverifikasi

Iklan

T. TA.Faizah

17 April 2022 04:59

Jawaban terverifikasi

Hai, Juliana I. Terima kasih sudah bertanya ke Roboguru. Kakak bantu jawab ya 😊 Kesimpulan teks tersebut adalah “Melati memiliki struktur yang rumit walaupun berukuran kecil.” Mari kita simak pembahasan berikut ini ya. Dalam Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), kesimpulan merupakan simpulan dari uraian, pidato, dan sebagainya. Selain itu, kesimpulan juga diartikan sebagai keputusan yang diperoleh berdasarkan metode berpikir induktif dan deduktif. Ciri-ciri kesimpulan sebagai berikut. 1. Memuat gagasan pokok yang ada pada teks yang disimpulkan. 2. Berwujud lebih ringkas dari teks aslinya. 3. Memuat dari hal-hal yang bersifat umum menuju hal-hal yang bersifat khusus. Langkah-langkah menyimpulkan teks sebagai berikut. 1. Membaca teks secara keseluruhan. 2. Menentukan ide pokok. 3. Mencari kata kunci yang sering muncul pada teks. 4. Merumuskan simpulan berdasarkan ide pokok dan kata kunci yang telah dicari sebelumnya. Berdasarkan penjelasan di atas, kesimpulan teks tersebut adalah “Melati memiliki struktur yang rumit walaupun berukuran kecil.” Hal ini dapat dipahami dari penjelasan teks yang memperinci wujud fisik melati yang kecil, tetapi memiliki struktur yang rumit. Hal ini dapat dibuktikan pada kutipan “Kelopak bunga biasanya berjumlah 4 hingga 9 buah. Bunga ini juga memiliki 4 ovula dan 2 kantong sari atau lokulus. Pada umumnya ukuran bunga melati putih cukup kecil, yaitu sekitar 2,5 cm.” Dengan demikian, kesimpulan teks tersebut adalah “Melati memiliki struktur yang rumit walaupun berukuran kecil.” Semoga membantu 😊


Iklan

Fitri Y

26 September 2023 13:26

Jelaskan apa yang dimaksud kalimat tanya


Fitri Y

26 September 2023 13:27

Jelaskan apa yang dimaksut dengan kalimat tanya


Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

Roboguru Plus

Dapatkan pembahasan soal ga pake lama, langsung dari Tutor!

Chat Tutor

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Dalam teks eksplanasi, pernyataan umum, isi, dan penutup harus berkaitan dan saling ... . a. memahami b. mendorong c. menggambarkan d. menjelaskan

11

5.0

Jawaban terverifikasi