Ebor E

31 Mei 2022 03:32

Iklan

Ebor E

31 Mei 2022 03:32

Pertanyaan

ascc (asean sosio-kultural comnunity) merupakan organisasi asean dalam bidang sosial budaya. untuk menjadi komunitas yang benar-benar berperan penting, asto memiliki visi dan misi. sebutkan 3 (tiga) visi dan misi ascc tersebut!

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

12

:

10

:

48

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

D. Yuliani

31 Mei 2022 13:26

Jawaban terverifikasi

Pembahasan: ASCC (ASEAN Socio - Cultural Community) adalah organisasi dalam lingkup ASEAN yang bergerak pada bidang sosial budaya. ASCC dibentuk dengan tujuan untuk memberikan wadah partisipasi agar terwujudnya manfaat bagi masyarakat yang berkelanjutan, kuat dan dinamis. Visi dan Misi ASCC adalah: 1. Meningkatkan kerja sama yang aktif pada bidang ekonomi, sosial, budaya, teknik, ilmu pengetahuan dan administrasi. 2. Menyebarluaskan studi tentang Asia Tenggara. 3. Saling memberikan bantuan dalam bentuk fasilitas-fasilitas latihan dan penelitan dalam lingkungan pendidikan, kejujuran, teknik dan administrasi.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

Roboguru Plus

Dapatkan pembahasan soal ga pake lama, langsung dari Tutor!

Chat Tutor

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Tuliskan batas laut Pulau Jawa!

10

3.0

Jawaban terverifikasi